Ingin Bisa Nyanyi Anthem “Song For Pride”, Hapalkan Liriknya
Anthem "Song For Pride" dengan iringan piano mulai dinyanyikan usai Persebaya mengalahkan Persepam MU di Stadion GBT, Kamis (11/5). Rencananya anthem ini akan dinyanyikan di setiap laga Persebaya di GBT. Bagi anda yang ingin menghapalkan liriknya, silakan ikuti lagu "Song For Pride" dengan lirik di bawah ini.
Berjayalah Persebaya (Instrumen Piano)
Di lubuk hati paling dalam
Akan ku jaga kesetiaan
Walaupun jatuh tetap bertahan
Satukan tekat terus berjuang
Ku Selalu Mendukungmu Persebaya
Ku Selalu Mendukungmu Persebaya
Saat ini... Kita...
Dipertemukan kembali...
Kutinggalkan... Semua...
Demi mengawalmu lagi...
Semangat kami... Tak kan...
Pernah lelah dan terhenti...
Berjuanglah... Engkau...
Demi kebanggaan kami...
Kukorbankan semua untuk kau sang pahlawan..
Kan ku...
“Wani” by Rezroll Feat. Kin
Bajol! Ijo! Persebaya!
Green Force! Green Force! Persebaya!
Chant: Totalitas Arek Bonek
Persebaya Jiwa Ragaku, Arek Bonek Julukanku, Nyali Wani Karakterku
Chant: Persebaya Jadilah Nomor Satu
Kami Slalu Mendukungmu, Dan Terus Bersamamu, Ayo Bangkit Persebaya
Jadilah Juara Persebaya
Pernahkah kau merasa
Langkahku slalu bersamamu
Jika kau merasa slalulah bahagia
Rayakan semua kebersamaan
Lagu: Suara Bonek
Tak kan pernah ragu, Tak ada kata mundur, Sebab mundur adalah sebuah pengkhianatan
Selalu Ada Untukmu (Persebayaku)
Di sini Ku Ada Untukmu
Ada Untukmu
Persebayaku
Chant: Kami Arek-Arek Bonek
Kami arek-arek Bonek, Kami rindu kejayaan , Libaslah lawanmu yang menghadang