Iklan

Persebaya Fokus Hadapi Persikabo 1973

0
Empat hari lagi Persebaya akan menjamu Persikabo 1973 pada lanjutan kompetisi Liga 1 2022/2023 pekan ke-18. Laga akan digelar pada hari Sabtu (14/1) di Stadion Gelora Joko Samudra (GJS), Gresik.

Ze Valente : Kita Akan Berjuang Bersama

0
Jose Pedro Magalhaes Valente atau dikenal dengan Ze Valente menjadi pemain ketiga yang didatangkan Persebaya pada putaran kedua Liga 1 2022/2023.

Aditya Arya Siap Bersaing di Persebaya

0
Persebaya saat ini memiliki lima pemain pada posisi penjaga gawang. Meraka adalah Ernando Ari, Satria Tama, Andhika Ramadhani, I Gede Dida, dan Aditya Arya Nugraha.

Persebaya Terancam Tidak Main Di GBT

0
Persebaya menurut jadwal terbaru Liga 1 2022/2023 putaran kedua akan mengawali laga menghadapi Persikabo 1973 Sabtu (14/1) di Gelora Bung Tomo (GBT).

Selamat Datang di Persebaya Muhammad Iqbal

0
Muhammad Iqbal resmi menjadi pemain kedua yang direkrut Persebaya. Hari ini Selasa (3/1) Iqbal diperkenalkan secara resmi oleh official klub.

Persebaya Lepas Dandi Maulana ke Persija

0
Persebaya secara resmi melepas salah satu pemain belakangnya yakni Dani Maulana. Hal tersebut disampaikan langsung Aji Santoso hari ini Senin (2/1) seusai latihan di Gelora Delta Sidoarjo.

Muhammad Iqbal Bermimpi Main Untuk Persebaya

0
Muhammad Iqbal salah satu pemain yang sedang mengikuti trial Persebaya baru berusia 22 tahun. Mantan pemain timnas U19 2017 ini juga pernah bermain di  Liga 3 Korea Selatan bersama Cheongju FC.

GBT Dinyatakan Layak Menggelar Laga Dengan Penonton

0
Kandang Persebaya yakni Stadion Gelora Bung Tomo (GBT) telah dinyatakan layak untuk digunakan sebagai tuan rumah lanjutan kompetisi Liga 1 2022/2023.

Dua Pemain Elite Pro Academy U18 Trial di Persebaya

0
Dua pemain Elite Pro Academy U18 Persebaya musim 2022 dipanggil tim senior untuk mengikuti trial pada Rabu (28/12) lalu. Jelang putaran kedua Liga 1 2022/2023 Persebaya memberi kesempatan empat pemain untuk trial.

Cetak Gol ke – 960 Persebaya, Suwon Mbah!

0
Bermain sebagai starter melawan Dewa United, Denny Agus Setiawan bermain rileks, mobile dan efektif. Selama 53 menit, pemuda bernomor punggung 74 ini memberikan serangkaian ancaman ke gawang lawan.

Terbaru