Persebaya Kontrak Flavio Silva Sampai Musim 2025/2026
Tepat awal bulan Juni, menejemen Persebaya mengumumkan pemain barunya untuk memperkuat tim pada Liga 1 musim 2024/2025.
Jelang Ulang Tahun Persebaya, Manajemen Ziarah ke Makam Pendiri Klub
Memasuki bulan ke-6 tiap tahunnya, Juni, merupakan bulannya Persebaya. Pada bulan ini klub kebanggaan Arek-arek Suroboyo ini dilahirkan. Tepatnya 18 Juni 1927 silam.
Liga 1 2023/2024: Persebaya Menang di Laga Pamungkas
Persebaya menutup laga terakhir atau pekan ke-34 Liga 1 2023/2024 dengan kemenangan. Anak asuh Paul Munster berhasil mengalahkan tamunya Persik Kediri 2 - 1 di Gelora Bung Tomo, Minggu (28/4) sore.
Tumbang di Kandang Maung Bandung
Kalah untuk kedua kalinya secara beruntun dialami Persebaya. Setelah kalah di kandang dari Dewa United, Persebaya harus kembali menelan kekalahan dari tuan rumah Persib Bandung di Stadion Si Jalak Harupat pada hari Sabtu (20/4) sore.
Persebaya Tumbang di Kandang Sendiri
Persebaya belum bisa lepas dari ancaman degradasi setelah meraih masil negatif pada laga pekan ke-31 Liga 1 2023/2024.
Persebaya Siap Kalahkan Dewa United di GBT
Liga 1 2023/2024 kembali berputar memasuki pekan ke-31. Persebaya akan menjamu Dewa United di Gelora Bung Tomo besok Selasa (16/4) sore mulai pukul 15.00 WIB
Persebaya vs Dewa United Dilangsungkan 16 April 2024
Liga 1 batal ditunda sampai berakhirya Piala Asia U-23. Operator liga memastikan Liga akan kembali bergulir mulai 15 April 2024.
Persebaya Kalahkan Arema FC Dua Kali Musim Ini
arget kemenangan atas tuan rumah Arema FC berhasil digapai oleh Persebaya pada pekan ke-30 Liga 1 2023/2024 di Stadion I Wayan Dipta Gianyar , Rabu (27/3) tadi malam.
Paul Munster : Kita Sudah Menantikan Laga Hadapi Arema FC
Persebaya akan jalani laga pekan ke-30 Liga 1 2023/2024 menghadapi tuan rumah Arema FC di Stadion I Wayan Dipta Gianyar Bali , Rabu (27/3) malam nanti.
Persebaya Tidak Bisa Kalahkan Madura United
Bermain tanpa striker Paulo Henrique, Persebaya tidak mampu mengalahkan tamunya Madura United pada pekan ke-29 Liga 1 2023/2024 di Gelora Bung Tomo, Rabu (13/3) malam ini.