Iklan

Investor Masuk, Manajemen Persebaya Akan Diisi 99 Persen Wajah-Wajah Baru

0
Menyongsong kompetisi Divisi Utama musim depan, Persebaya telah menyiapkan langkah-langkah yang diperlukan agar siap berkompetisi.

Bandung Memanggil, Kisah Bonek Menjemput Persebaya

0
Aku kembali berjalan menyusuri jalanan pulau Jawa. Demi Persebaya, Jakarta dua kali kudatangi. Sekarang aku menyusuri jalan menuju Bandung.

Bonek Akan Gelar Tasyakuran dan Penggalangan Dana

0
AB1927 akan mengadakan acara tasyakuran secara sederhana. Kembalinya Persebaya ke kompetisi nasional disambut rasa syukur oleh semua bonek.

Rendy Irawan Siap Gabung Persebaya

0
Satu per satu para mantan pemain Persebaya menyatakan minat untuk bergabung kembali.

Inilah Kontestan Divisi Utama 2017

0
Musim kompetisi tahun ini akan dimampatkan menjadi 24 klub sehingga di akhir musim, ada 36 klub yang terdegradasi.

Legenda Persebaya Berharap Manajemen Mendatang Jujur

0
Mantan pemain dan juga legenda Persebaya Yongki Kastanya mengaku senang klub yang pernah dibelanya kembali berlaga.

Bonek Akan Buru Pelaku Pembobolan dan Perusakan Warung di GOR Pajajaran

0
Jubir AB1927, Dadang Kosasih merespon masih berkeliarnya para pelaku. Mereka akan memburu para pelaku pembobolan dan perusakan.

Sebelum Alihkan Saham ke Jawa Pos, Koperasi Persebaya Adakan Rapat Anggota

0
Setelah resmi ditetapkan sebagai peserta Divisi Utama mulai musim 2017, ada pekerjaan besar yang harus diselesaikan manajemen Persebaya.

Dua Bonek Yang Coba Curi di Mini Market GOR Pajajaran Ditangkap Polisi

0
Dua orang Bonek yang mencoba mencuri di mini market yang ada di GOR Pajajaran, Bandung, ditangkap polisi.

Yang Perlu Anda Ketahui Tentang Divisi Utama 2017

0
Beberapa regulasi sudah diputuskan dalam kongres kemarin. Salah satunya pengurangan peserta kompetisi DU yang sangat signifikan pada akhir musim.

Terbaru