AZA Run 1, Keseriusan Merek AZA untuk Para Pecinta Olahraga Lari Indonesia
Setelah sukses dengan meluncurkan sepatu basket AZA DBL Play dan sepatu kasual AZA Neo-Classic, hari ini, 2 Juli, merek perlengkapan pakaian (apparel) olahraga AZA untuk kali pertama memperkenalkan lini terbarunya. Sepatu lari AZA Run 1.
M Alimudin Jadi Pelatih Fisik Timnas Indonesia U23
Mantan pelatih fisk Persebaya yaitu M Alimudin ditunjuk sebagai pelatih fisik tim nasional U23.
Porprov Jatim IX 2025: Dipastikan Lebih Meriah, Peserta Tembus 22.283 Atlet dan Ofisial
Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Jawa Timur IX 2025 yang akan digelar di wilayah Malang Raya dipastikan berlangsung lebih meriah. Pada edisi kali ini, jumlah peserta meningkat signifikan, mencapai 22.283 orang yang terdiri atas 16.606 atlet, 4.495 ofisial, dan 1.182 ofisial kontingen.
Porprov IX Jawa Timur: Obor Porprov Jatim 2025 Menyala, Momen Bersejarah bagi Atlet Jatim
Kedatangan api obor Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) IX Jawa Timur 2025 disambut dengan antusias oleh para penggiat olahraga hingga masyarakat yang berhenti di depan Gedung Negara Grahadi, Surabaya, Minggu (22/6/2025) malam.
Porprov Jatim: Gol Tunggal Jay Amru Bawa Surabaya Kalahkan Banyuwangi
Tim sepak bola Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Jawa Timur IX Kota Surabaya raih kemenangan perdana.
Surabaya Incar 200 Medali Emas di Porprov IX 2025
Surabaya Incar 200 Medali Emas di Porprov IX 2025, Wali Kota Eri Cahyadi Lepas 1228 Atlet
PSSI Kota Surabaya Lakukan Kerjasama Dengan UNESA Untuk Mencetak Wasit dan Pelatih Muda
PSSI Kota Surabaya melakukan langkah strategis dengan melakukan kerjasama dengan Universitas Negeri Surabaya (Unesa) untuk mencetak wasit dan pelatih muda di lingkup sepak bola Surabaya.
Usai TC di Jakarta, Tim Kopi Good Day DBL Indonesia All-Star 2025 Berangkat ke Chicago
Tim Kopi Good Day DBL Indonesia All-Star 2025 memulai perjalanan mereka belajar dan berlatih basket ke Amerika Serikat. Tim tersebut meninggalkan tanah air, Minggu malam 1 Juni 2025 setelah sebelumnya menjalani training center (TC) tahap II di Jakarta selama tiga hari.
Kalahkan Tim Kabupaten Pamekasan, Kota Surabaya Sapu Bersih Laga Pra Porprov
Ramadhan Yusuf dkk meraih hasil sempurna pada babak Pra Porprov sepak bola Zona 3 di Stadion Gelora Bangkalan Madura.
PSSI Surabaya Siap Gelar Piala Soeratin U13 dan U15 2025
PSSI Kota Surabaya siap menggelar kompetisi tahunan Piala Soeratin U13 dan U15 tahun 2025. Kompetisi tahun ini akan diikuti masing-masing untuk U13 sebanyak 26 klub dan U15 sebanyak 36 klub.