Liga 1 Akan Dimulai Awal 2021
Kompetisi lanjutan Liga 1,2 dan 3 musim 2020 dipastikan tidak bisa digelar tahun ini.
Akhirnya PSSI Memiliki Sekjen
Setelah lama menjabat sebagai pelaksana tugas Sekertaris Jenderal (Sekjen) PSSI akhirnya Yunus Nusi resmi ditetapkan sebagai Sekjen PSSI mulai Selasa (25/5).
Tiga Pemain Persebaya U-16 Dipanggil Tim Nasional
Tiga punggawa Persebaya U-16 kembali dipanggil tim nasional U16. Marselino Ferdinan, Ruy Arianto dan Wahyu Agung memenuhi panggilan Bima Sakti pelatih tim nasional.
Porprov IX Jawa Timur: Obor Porprov Jatim 2025 Menyala, Momen Bersejarah bagi Atlet Jatim
Kedatangan api obor Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) IX Jawa Timur 2025 disambut dengan antusias oleh para penggiat olahraga hingga masyarakat yang berhenti di depan Gedung Negara Grahadi, Surabaya, Minggu (22/6/2025) malam.
Garuda Muda Berpesta, Marselino Ferdinand dan Wahyu Agung Turut Sumbang Gol
Garuda Muda U-16 berhasil memetik kemenangan telak ketika menghadapi Tim Nasional Filipina U-16 dalam gelaran Kualifikasi AFC U-16 dengan skor 0-4 pada Senin (16/9) yang berlangsung di Stadion Madya, Senayan, Jakarta.
Marcelino dan Wahyu Agung Cetak Gol untuk Timnas Piala AFF U-15
Pemain Persebaya U-16 kembali berkontribusi positif bagi tim nasional U-15 yang sedang berlaga di Piala AFF U-15 di Thailand. Setelah mengalahkan Vietnam pada laga Senin kemarin (29/7), tim asuhan Bima Sakti kembali menang 3-0 atas Singapura.
Bangganya Wika dan Aurelie Jadi Penghibur Utama Opening Ceremony PD U-17
Wika Salim dan Aurelie Moeremans bakal satu panggung jadi penghibur utama dalam acara selebrasi pembukaan Piala Dunia U-17 2023. Opening Ceremony bakal digelar jelang kick-off laga Timnas Indonesia U-17 kontra Ekuador di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, pada Jumat (10/11/2023) pukul 19.00 WIB.
Irfan Jaya Starter, Timnas Awali Perjuangan dengan Kemenangan
Pertandingan timnas Indonesia U-23 melawan China Taipei tadi malam (12/8), merupakan pertandingan bersejarah bagi Irfan Jaya. Sebab pemain kelahiran 1 Mei 1996 tersebut akhirnya menjalani debut di laga resmi bersama timnas.
Liga 1 Segera Dimulai, Draf Jadwal Akan Dipublikasikan
Kompetisi Liga 1 musim 2020 dipastikan akan mulai pada Sabtu, 29 Februari 2020. Kepastian ini diungkapkan langsung oleh ketua PSSI Mochammad Iriawan.
Pemkot Surabaya Siap Sukseskan Gelaran FORDA II Bersama KORMI Jatim
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya siap mensukseskan penyelenggaraan Festival Olahraga Masyarakat Daerah (FORDA) II Komite Olahraga Masyarakat Indonesia (KORMI) Jawa Timur yang dimulai pada Jumat (29/11/2024) hingga Rabu (4/12/2024) di Kota Pahlawan.















