Kompetisi Tanpa Degradasi Liga 1 2021/2022 Belum Final
Usulan beberapa klub agar Liga 1 untuk meniadakan degradasi pada musim kompetisi 2021-2022 akan dibawa ke Kongres PSSI 29 Mei 2021 nanti.
Surabaya Incar 200 Medali Emas di Porprov IX 2025
Surabaya Incar 200 Medali Emas di Porprov IX 2025, Wali Kota Eri Cahyadi Lepas 1228 Atlet
Supriadi Cetak Gol Kemenangan Perdana Timnas U-19
Muhammad Supriadi salah satu pemain asal Persebaya mencetak gol kemenangan timnas Indonesia U-19.
Timnas Adakan TC, Persebaya Bisa Kehilangan Pemain Lagi
Tim Nasional Indonesia U-23 dan U-19 akan kembali mengadakan pemusatan latihan (TC) di Jakarta.
Asprov Jatim Dukung LaNyalla Jadi Ketua Umum PSSI
Nama AA LaNyalla Mahmud Mattalitti muncul ke permukaan jelang konggres PSSI Januari ini. Ketua DPD RI ini kembali dijagokan untuk menjadi Ketua Umum PSSI. Nama LaNyalla diusung oleh Asprov PSSI Jawa Timur.
Pro Futsal League (PFL) 2025/2026: Bintang Timur Surabaya Menang 8–2 atas Moncongbulo FC di Pekan Ketujuh di Tangerang
Bintang Timur Surabaya (BTS) meraih kemenangan besar 8–2 atas Moncongbulo FC pada pekan ketujuh Pro Futsal League (PFL) 2025/2026. Pertandingan berlangsung di Nambo Jaya Sport Center, Kota Tangerang, Sabtu (22/11) pukul 19.00 WIB.
Psikolog Tim Indonesia U-17: Jangan Beri Beban Orang Dewasa Kepada Anak-anak
Timnas Indonesia U-17 mampu mengumpulkan dua angka dalam tiga pertandingan Grup A Piala Dunia U-17 2023. Mereka bermain imbang dengan skor identik 1-1 saat melawan Panama maupun Ekuador dalam laga Grup A. Dan pada laga terakhir tadi malam (16/11) harus menelan kekalahan 1 - 3 dari Maroko.
PSIS Layangkan Surat Protes ke PSSI Atas Tindakan Berbahaya Elisa Basna
Tendangan perut yang dilancarkan pemain Persebaya, Elisa Basna, kepada Fredyan Wahyu Sugiyantoro, saat injury time babak kedua memicu protes PSIS. Tim Mahesa Jenar melayangkan surat protes kepada PSSI tekait insiden tersebut. Selain itu, PSIS juga melakukan protes atas keputusan wasit yang tidak memberikan hadiah penalti setelah Sptian David Maulana dijatuhkan di kotak penalti oleh Misbakus Solikin.
President Director PT AHM Rasakan Atmosfer DBL di Surabaya
DBL Indonesia kedatangan tamu istimewa, Sabtu (10/8). Jajaran lengkap Board of Director atau direksi PT Astra Honda Motor (AHM), secara khusus berkunjung ke Surabaya. Untuk menyambangi kota kelahiran liga basket pelajar terbesar Tanah Air yang mendapat dukungan dari AHM sejak 2008 ini.
Lima Pemain Muda Persebaya Dipanggil Seleksi Timnas U-18
Musim kompetisi Liga 2019 akan segera bergulir. Kabar baik berhembus dari Persebaya. Sebanyak lima pemain juniornya dipanggil untuk seleksi Timnas U-18 di Jakarta.















