Kondisi Terakhir Persebaya Jelang Lawan Arema FC
Barisan belakang Persebaya memang cukup mengkhawatirkan. Namun Andri Muliadi sudah fit untuk laga besok. Demikian juga dengan M. Syaifuddin dan Fandry Imbiri.
Kapten Rendi Ingin Bonek Jadi Tuan Rumah Yang Baik
Kapten Persebaya, Rendi Irwan, menyadari bahwa laga melawan Arema FC Minggu besok mempunyai atmosfer panas dan tensi tinggi.
Alfredo: Pertandingan Penting untuk Bonek dan Bonita
Laga panas akan tersaji dalam laga lanjutan Liga 1 pekan ke-6 antara Persebaya melawan Arema FC di Gelora Bung Tomo, Minggu (6/5).
Alasan Keamanan, Arema FC Tak Ambil Jatah Official Training
Jika Persebaya mengambil jatah official training, tidak demikian dengan Arema FC.
Tim Arema FC Sudah Berada di Surabaya
Arema FC, calon lawan Persebaya pada pekan ketujuh Liga 1 sudah tiba di Surabaya.
Pesan Khusus Misbakus Solikin untuk Bonek
Wakil kapten, Misbakus Solikin, berharap dukungan Bonek saat Persebaya menghadapi Arema FC, Minggu (6/5) besok.
Rendi: Pertaruhan Nama, Keluarga, Bonek, dan Persebaya
Persebaya akan menghadapi partai panas melawan Arema FC. Partai ini disebut sebagai partai yang mempertaruhkan gengsi dua kota yakni Surabaya dan Malang.
Kapten Rendi Ingin Kabulkan Permintaan Bonek
Jelang lawan Arema FC, tuntutan Bonek agar Persebaya menang semakin menguat. Hal itu juga didengar kapten Persebaya, Rendi Irwan. Pemain bernomor punggung 12 ini ingin membawa Persebaya meraih kemenangan.
Ribuan Bonek Antri Tiket Sejak Subuh
Sekitar seribuan Bonek terlihat memenuhi jalan di depan halaman Makorem 084/Bhaskara Jaya, Jl A. Yani, Surabaya, Jumat (4/5).
Hari Kedua, Ticket Box Hanya di Korem Bhaskara Jaya
Panpel Persebaya meniadakan ticket box di Kenjeran Park dan Gelora Bung Tomo pada hari kedua penjualan tiket, Jumat (4/5) besok.














