Inilah Beberapa Regulasi Piala Presiden 2019
Piala Presiden 2019 mulai digelar besok Sabtu (2/3) dengan laga pembuka Persib Bandung menghadapi PS TIRA Persikabo di Stadion Si Jalak Harupat Bandung. Selain berlangsung di Bandung, turnamen juga diadakan di empat kota yang dipilih sebagai tuan rumah, yakni Malang, Bekasi, Magelang dan Sleman
Balasan Surat Terbuka, Saleh: Saya Tidak Bertanggung Jawab Pada Persebaya
Komisaris Utama PT Persebaya Indonesia (PI) Saleh Ismail Mukadar (SIM) tak mau lagi dikaitkan dengan Persebaya Surabaya.
Data dan Fakta Persebaya Lawan Perseru
Perseru Serui akan menjadi tim dari Liga 1 pertama yang akan dihadapi Persebaya di tahun 2019. Laga perdana Grup A Piala Presiden 2019 akan dilangsungkan di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Sabtu (2/3) malam
Presiden Persebaya Tegaskan Tidak Akan Nyalon Wali Kota
Surabaya akan menggelar Pemilihan Wali Kota pada 2020. Banyak nama tokoh beredar yang dianggap layak maju sebagai Wali Kota Surabaya. Di antara nama-nama beredar, ada nama Presiden Persebaya, Azrul Ananda.
Persebaya Hadapi Rans Nusantara Tanpa Bruno dan Reva
Persebaya kembali akan bermain pada laga kandang menghadapi RANS Nusantara di Gelora Bung Tomo, Minggu (23/7) sore.
Bermain Imbang, Persebaya Kokoh di Puncak Klasemen
Persebaya gagal mengunci posisi juara grup 5 setelah hanya bermain imbang melawan tuan rumah Persatu di Stadion Loka Jaya, Tuban, Senin (28/8).
Rendi dan Oktafianus Jalani Terapi Cedera di Jakarta
Kapten tim Rendi Irwan dan gelandangan enerjik Okatifianus Fernando tak terlihat dalam latihan Persebaya yang digelar di GBT, Kamis (7/9).
Bonek Masuk Area Lapangan, Persebaya Terkena Denda Komdis
Kemenangan laga tandang Persebaya saat mengalahkan tuan rumah PS TIRA berbuntut sanksi berupa denda dari Komisi Disiplin (Komdis) PSSI.
George Brown Resmi Gabung Persebaya
George Brown resmi menjadi rekrutan pertama Persebaya pada tengah musim Liga 1 2022/2023. Brown dikontrak secara resmi pada hari Rabu (30/11) malam di kantor Persebaya.
Jadwal Persebaya Berubah, Tambah Weekday dan Siaran Langsung
Kompetisi Liga 2 baru berjalan matchday 1, namun operator liga, PT Liga Indonesia Baru, sudah mengubah jadwal pertandingan.















