Bermain 10 Orang, PS Kopa Menang Dramatis
PS Kota Pahlawan kembali menjalani pertandingan lanjutan Grup C Liga 3 zona Jatim pertama setelah liburan Ramadhan dan Idul Fitri.
Pemain Magang Persebaya Cetak Hattrick, PS Kopa Menang
PS Kota Pahlawan (Kopa) bermain penuh semangat di game kedua Minggu sore (14/5).
Liga 3 Zona Jawa, PS Kota Pahlawan Berangkat ke Pemalang
Lanjutan Liga 3 zona Jawa bagi PS Kota Pahlawan (Kopa) akan segera dimulai. PS Kopa akan menghadapi tuan rumah PSIP Pemalang di Stadion Mochtar, Jumat (12/10). Laga ini adalah leg 1 dengan PS Kopa sebagai tim tamu.
Misi Gagal PS Kopa
PS Kota Pahlawan (Kopa) gagal menang melawan tamunya Deltras Sidoarjo. Laga yang digelar di Lapangan Persebaya, Rabu (9/8) ini berakhir imbang tanpa gol. PS Kopa gagal membalaskan dendam atas kekalahan melawan Deltras saat putaran pertama. Saat itu, PS Kopa kalah telak 0-4 di Gelora Delta SIdoarjo. Dengan hasil ini, peluang PS Kopa melaju ke babak berikutnya semakin berat.
Permalukan Persema 1953 di Gajayana, PS Kopa Menang Telak!
Hasil positif diraih PS Kota Pahlawan (Kopa) dalam laga perdana babak 16 besar Liga 3 Kapal Api Jawa Timur 2018 Grup K, Rabu (15/8). Bermain menghadapi Persema 1953 di Stadion Gajayana, Kota Malang, PS Kopa menang telak dengan tiga gol tak berbalas.
Tekad Revans PS Kopa Hadapi PSIP Pemalang
Sore nanti Jumat (19/10) di Stadion Jala Krida komplek Akademi Angkatan laut Bumimoro Surabaya akan berlangsung laga Liga 3 Zona Jawa. Laga ini merupakan leg kedua antara PS Kota Pahlawan (Kopa) menghadapi PSIP Pemalang.
Taklukkan Triple S, PS Kopa Raih Kemenangan Kedua
Bermain di Lapangan Karanggayam, PS Kopa berhasil menundukkan tamunya Triple S Kediri dalam lanjutan pekan keempat Liga 3 Jawa Timur Grup B.
Resmi, Ini Jadwal Semifinal dan Final Liga 3 Jatim
Simpang siur jadwal semifinal Liga 3 zona Jawa Timur (Jatim) akhirnya menemukan kepastian. Asosiasi PSSI Provinsi Jatim, resmi merilis jadwal melalui surat tertanggal Surabaya, 21 Agustus 2018.