Iklan

Bonek Jakarta Kunjungi Panti Asuhan

0
Kompetisi Liga 1 2020 belum jelas kapan akan kembali berputar. Wabah corona yang mulai masuk ke Indonesia  bulan Maret tahun ini membuat kompetisi berhenti. Tidak adanya laga tidak membuat bonek supporter Persebaya hilang kegiatan. Bonek Jakarta salah satunya.

Jalani Hukuman, Aji Santoso Minta Bonek di Luar Stadion Tetap Taat Aturan

0
Persebaya Surabaya mulai menjalani hukuman sanksi tanpa penonton saat bertandang ke markas Tira Persikabo di Stadion Pakansari, Bogor, Sabtu (9/11/2019) esok. Pelatih Persebaya, Aji Santoso meminta Bonek di luar stadion tetap mendukung dengan tertib.

Warkop Pitulikur, Selain Jual Kopi Juga Pusat Perjuangan Bonek

0
Dalam setiap aksi Bonek, warkopnya dipakai sebagai titik kumpul. Terakhir, warkop menjadi titik keberangkatan rombongan Bonek ke Bandung saat Kongres PSSI 8 Januari lalu.

Peringati HUT ke-8, Bonek Magelang Resmikan 6 Distrik Baru

0
Memperingati HUT ke-8, Bonek Magelang mengadakan acara temu kangen dan silaturahmi akbar antar komunitas Bonek se-Jateng dan DIY. Acara ini diselenggarakan di sebuah Rumah Makan di kawasan Mertoyudan, Magelang, Minggu (10/2/2019)

Berawal Kecintaan Persebaya Sejak Kecil, “Toko Badjoe Doea Toedjoeh” Lahir

0
Kintoko Adjie mungkin tidak membayangkan jika kecintaannya kepada Persebaya sejak kecil akan menghasilkan sebuah toko yang menjual merchandise Persebaya dan Bonek. Namun faktanya memang demikian. Bonek asal Madiun ini akhirnya mampu membangun sebuah toko di Surabaya. Bagaimana ceritanya?

Suroboyo Sangar, Blog Prestasi dan Distro Yang Jual Pernak-Pernik Bonek

0
SS mulai digagas di Surabaya sejak tiga tahun lalu, tepatnya pada 19 April 2013.

Lima Perantau Dirikan Komunitas Bonek Rantau Tangerang

0
Sebuah komunitas Bonek yang ada di bumi Cisadane atau Tangerang lahir. Komunitas ini hadir pada Sabtu, 27 April 2019, berawal dari aktivitas lima orang sahabat yang menjalani status sesama perantau dengan kesibukan sebagai pekerja. Juga diawali dari keseringan mereka dalam menghabiskan waktu bersama dalam hangatnya wedang kopi di pinggiran warung dekat pintu air 10 Kota Tangerang. 

Bonek Jayapura Sambut HUT Kemerdekaan RI ke-74

0
Bonek Jayapura mengadakan kegiatan lomba mewarnai untuk menyambut Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-74 di Mall Abepura Jayapura, Minggu (4/8)

Respon Bonek Soal Kemungkinan Liga 1 Dilanjutkan

0
PSSI pekan lalu membuka peluang untuk melanjutkan kembali Liga 1 pada bulan September mendatang. Sebuah wacana yang dianggap cukup beresiko oleh beberapa koordinator tribun Bonek.

Ingin Siraman Rohani, Bonek Japan Undang Ustad Aditya Abdurrahman ke Jepang

0
Komunitas pendukung Persebaya di Jepang, Bonek Japan, mengundang Ustad Aditya Abdurrahman untuk mengisi kajian bersama dengan Baraya Viking di Masjid Indonesia Tokyo Jepang, Senin (3/9). Selain itu, mereka juga saling sharing pengalaman demi tujuan utama mereka dalam mendekatkan diri ke Islam.

Terbaru