Iklan

Lima Poin Pernyataan Sikap Empat Perwakilan Tribun Bonek Tuntut Persebaya Berkandang di Surabaya

0
Bonek nampaknya mulai geram melihat nasib Persebaya yang belum mendapat kepastian soal diizinkannya Persebaya ber-home base di Surabaya. Pemkot dalam hal ini sebagai pemilik maupun pemberi izin pemakaian stadion Gelora Bung Tomo dan Gelora 10 November masih memilih diam.

Bonek Timika, Mengenalkan Persebaya di Dekat Puncak Carstensz

0
Hampir di semua daerah di Indonesia, ada komunitas Bonek, suporter Persebaya. Mulai ujung Pulau Sumatera sampai perbatasan Papua Nugini di Papua.

Mengenal Oka Gundul, Pencipta Lagu-Lagu Persebaya

0
Niat Oka membuat lagu-lagu bertema Persebaya adalah ingin memberi Bonek lagu-lagu yang bisa dinyanyikan saat nge-chant dalam tribun stadion.

Bonek Peduli Di Malang Dan Kota Batu

0
Sepak bola untuk kemanusiaan. Kemanusiaan lebih tinggi dari segalanya. Itulah yang mendasari kegiatan Bonek Peduli di Malang dan Kota Batu.

Aksi Bonek Hari Ini Resmi Dibatalkan

0
Rencana aksi turun ke jalan yang akan dilakukan bonek tepat pada hari ini 10 Nopember 2021 resmi dibatalkan. Hal tersebut dinyatakan dalam rilis resmi tadi malam.

Persebaya vs Arema FC di GBT, Perjuangan Bonek Berhasil

0
Gerakan masif dan solid yang dilakukan oleh teman - teman Bonek agar Persebaya tidak terusir dari Surabaya ketika menjamu Arema FC di Stadion Gelora Bung Tomo Surabaya, 23 September 2023 nanti, akhirnya tercapai.

Bonek Timika Galang Dana untuk Korban Gempa Palu dan Donggala

0
Gempa dan Tsunami yang mengguncang Palu dan Donggala mendorong Bonek Timika, Papua menggelar aksi penggalangan dana.

Perjalanan Persebaya Melangkah ke Final Kompetisi Perserikatan 1989/1990

0
Persebaya memulai musim kompetisi Perserikatan 1989/1990 dengan semangat yang tinggi.

On This Day: Bonek Tewas Terinjak-Injak Akibat Panik Menghindari Gas Air Mata Aparat

0
Purwo Adi Utomo, Bonek yang akrab dipanggil Tomi ini sejatinya hanya ingin menonton Persebaya.

PSHT, Bonek Fanatic, dan Militan Lingkar Barat Galang Dana Kemanusiaan

0
Di penghujung 2018, negeri kita dilanda berbagai musibah bencana alam. Mulai dari gempa bumi, banjir, tanah longsor, gunung meletus dan tsunami Banten dan Lombok. Kita sebagai warga negara sebangsa dan setanah air ikut merasakan duka mendalam yang dialami saudara-saudara kita.

Terbaru