Tekad Persebaya Raih Kemenangan Beruntun
Petang nanti, Persebaya bakal ditantang oleh tamunya, Madura United. Pertandingan ini memiliki makna yang berbeda bagi kedua kesebelasan. Bagi Madura United, meraih angka penting untuk menjaga asa mereka menuju papan atas. Sedang bagi Persebaya Surabaya, angka penuh merupakan sebuah keniscayaan bila ingin bertahan di kompetisi Liga 1.
Kuliah Di UM Surabaya Gratis Tiket Pertandingan Persebaya? Wah Iki, Rek!
Kedatangan perdana Azrul Ananda, Presiden Persebaya, di Gedung At Tauhid lantai 13, Universitas Muhammadiyah Surabaya (17/2/2020) menandai dimulainya kerja sama antara Persebaya Surabaya dan UM (Universitas Muhammadiyah) Surabaya. Ikrar tersebut ditandai dengan penandatanganan MoU bersama dengan Rektor UM Surabaya, Bapak Sukadiono, MM, dihadapan ratusan pasang saksi mata dari sivitas akademika.
Hentikan Estafet, Budayakan Tret Tet Tet
Sejak lama, Bonek mempunyai sebuah tradisi mendukung Persebaya di luar kandang dengan aman. Namanya tret tet tet.
Saran-Saran Buat Panpel Persebaya
Yang saya harapkan untuk panpel ke depannya, mungkin bukan hanya saya saja yang dari luar kota.
Mari Belajar Menghargai Kuota Away
Liburan merupakan salah satu hal yang menyenangkan dan ditunggu-ditunggu oleh setiap orang. Tujuannya pun bermacam-macam, ada yang untuk melepas penat setelah dihadapkan dengan padatnya rutinitas pekerjaan namun ada juga yang ingin mengenal lebih jauh kota yang akan jadi tujuan berlibur.
Sehat selalu, Kapolres Tuban
Lihatlah Pak Kapolres, pikiran negatif anda dan jajaran terbantahkan sendiri oleh kenyataan yang ada di lapangan.
Bonek Ganti Rugi Barang Pedagang Maguwoharjo Yang Raib Dicuri
Ada yang masih tersisa dari Dirgantara Cup kemarin adalah keluhan pedagang di sekitar stadion yang kehilangan barang-barang dagangannya selama turnamen berlangsung.











