Trofi Pertama Hugo Samir Tiago
Putra legenda Persebaya, Jacksen F Tiago, ikut mempersembahkan trofi untuk timnya, Karanggayam FC.
Persebaya U-16 Melaju Ke Semifinal Piala Menpora
Skuad Persebaya U-16 kembali memetik kemenangan kedua dalam lanjutan Piala Menpora zona Jawa Timur. Dalam laga sore ini (25/8) di Stadion Menak Sopal Trenggalek, Persebaya mengalahkan Diklat Smaki Turen 2-0.
Flavio Sigah, Pemain Keturunan Prancis Masuk Skuat Persebaya U-19
Dari 24 nama pemain Persebaya U-19 yang dibawa ke Bali untuk menghadapi putaran pertama Liga 1 U-19, ada satu pemain yang namanya terdengar cukup asing. Pemain itu adalah Flavio Cameron Sigah.
Jadi Seri A dan Seri B, Kompetisi Internal Mulai 10 Februari 2018
Salah satu kompetisi sepak bola amatir tertua di tanah air akan segera bergulir kembali.
IM Bantai Maesa
Indonesia Muda (IM) melumat Maesa dalam pertandingan Pra Kompetisi Senior Klub Internal Persebaya 2016, Selasa (27/9).
Ini Jadwal Persebaya di Liga 1 U-16
Persebaya U-16 akan mengawali kiprahnya di kompetisi Liga 1 U-16 menghadapi Mitra Kukar di Stadion Jala Krida Bumimoro, Surabaya, Minggu (23/9).
Dua Gol Kresna Fajar Bawa Persebaya U-19 Kalahkan PSID Jombang
Persbaya U-19 meraih kemenangan dalam pertandingan uji coba menghadapi tuan rumah PSID Jombang di Stadion Merdeka Jombang, Rabu (28/3) kemarin.
Bintang Angkasa Masih Sempurna
Bermain tanpa lima pilar yang sedang ikut Popda di Jember, Indonesia Muda harus mengakui ketangguhan Bintang Angkasa.
Putra Jacksen F Tiago Gabung Persebaya U-13
Setelah kemarin (10/7) tampil mengejutkan dengan mampu mengalahkan Persebaya U-14, pagi tadi (11/7) Persebaya U-13 kedatangan tamu hangat. Dia adalah putra bungsu dari legenda Persebaya, Jacksen F Tiago, yang sekarang menahkodai Barito Putera.
Maesa Raih Kemenangan Perdana
Tiga poin akhirnya bisa diraih Maesa di pertandingan kelimanya. Gol kemenangan atas Haggana ini merupakan gol pertama yang diciptakan pemain Maesa.