Green Nord Serahkan “Koin Untuk Andik” ke Manajemen
Gerakan Koin Untuk Andik yang dilakukan oleh Green Nord 27 penghuni tribun utara Gelora Bung Tomo sudah berakhir.
Bursa Transfer Ditutup, Persebaya Tak Gunakan Slot Asing Asia
Ditutupnya bursa transfer pada hari ini sekaligus mengkonfirmasi bahwa Persebaya tidak memanfaatkan slot pemain asing Asia.
Rapat Tim Kecil, Dukung KLB PSSI sampai Pembentukan Badan Hukum Bonek
Tim Kecil Persebaya mulai menunjukkan keseriusannya.
PSIS vs Persebaya: Sama-sama Sedang Cari Komposisi Terbaik
Duel klasik antara PSIS Semarang menghadapi Persebaya Surabaya akan tersaji di Stadion Jatidiri, Semarang, Minggu (12/3) sore pukul 15.30 WIB.
Persebaya Didenda Komisi Disiplin PSSI
Kemenangan Persebaya atas Persik Kediri pada 10 Maret 2022 lalu meyisakan masalah yakni denda dari Komisi Disiplin PSSI.
Sepulang dari Bali, Persebaya Rencanakan Uji Coba dengan PSS Sleman
Pelatih Persebaya Surabaya, Djadjang Nurdjaman menyebut jika timnya akan menyelenggarakan uji coba melawan PSS Sleman. Namun, belum ada jadwal pasti kapan ujicoba tersebut digelar.
Tandang ke GBT, Madura United Pastikan Pasang Andik Vermansah
Madura United memastikan bakal memasang Andik Vermansah saat dijamu Persebaya dalam leg pertama semifinal Piala Presiden 2019 di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT) Surabaya, Rabu (3/4). Demikian disampaikan Manajer Madura United, Haruna Soemitro, Senin (1/4).
Persebaya Lolos 8 Besar dengan Rekor Gol yang Meyakinkan
Persebaya lolos ke babak 8 besar Piala Indonesia 2018/2019 setelah menumbangkan Persidago di Gelora Bung Tomo, Sabtu (23/2). Kemenangan Persebaya sangat meyakinkan. Meski saat tandang ke Gorontalo sudah unggul 4-1, Persebaya tetap membombardir gawang klub Liga 3 itu dengan 7 gol tanpa balas.
Rapor Pemain Persebaya vs Madiun Putra
Debut Persebaya di kompetisi resmi sepakbola nasional sedikit “tercoreng”, karena gagal memperoleh poin penuh pada pertandingan kandang pertamanya di Liga 2.
Persebaya Sudah Siap Hadapi Madura United
Persebaya akan menghadapi Madura United pada seri ketiga BRI Liga 1 2021/2022 Sabtu (20/11) di Stadion Maguwoharjo, Sleman.















