Daftar Pelatih Liga 1 Musim 2018
Pelatih klub peserta Liga 1 musim 2018 cukup berimbang antara lokal dan asing. Tiga klub promosi yakni Persebaya, PSMS, dan PSIS Semarang akan ikut bersaing menjadi yang terbaik di Liga 1.
Persebaya Terus Asah Penyelesaian Akhir
Meski catatan gol termasuk yang terbanyak, pelatih Djajang Nurjaman ingin para penyerang dan gelandang serangnya terus mengasah kemampuan.
Rangkuman Berita Persebaya dan Bonek (1-6 April 2017)
Perkembangan sepak bola Indonesia sangatlah cepat jelang kompetisi Liga 1 dan 2 yang akan dimulai bulan ini. Setelah manager meeting, ada beberapa keputusan mengenai pembagian grup dan beberapa regulasi lain. Berikut beberapa kabar berita terkait Persebaya dan Bonek.
Panggil Perwakilan Persija dan Persebaya, PT LIB Masih Ingin Cari Fakta Baru
Babak baru perkembangan laga Persija vs Persebaya yang dibatalkan masih belum menemui kejelasan. Meski PT LIB telah memanggil perwakilan kedua klub, operator kompetisi Liga 1 itu masih ingin mencari fakta-fakta baru dari sumber yang berbeda.
Stadion Batakan Jadi Venue Laga Tunda Persebaya Lawan PSM
Terjawab sudah teka-teki lanjutan pertandingan Persebaya hadapi PSM Makassar yang sempat tertunda beberapa waktu lalu (2/11). PT LIB selaku operator liga telah merilis jadwal laga tunda pekan ke-26 Persebaya menghadapi PSM Makassar di Stadion Batakan, Balikpapan, kamis, (14/11) pukul 16.30 WITA.
Pemain-Pemain Asal Bali di Persebaya
Hari ini, Sabtu (7/7), akan berlangsung laga Persebaya melawan Bali United di Gelora Bung Tomo, Surabaya. Laga ini adalah lanjutan kompetisi Liga 1 putaran pertama. Pertemuan kedua tim juga merupakan yang pertama dalam sejarah keduanya.
Osvaldo Haay Diharapkan Fit Lawan PS TIRA
Osvaldo Haay menjalani latihan terpisah dari rekan-rekannya pada sesi latihan rutin Persebaya, Jumat (7/9) pagi di Lapangan Jenggolo.
Fokus Latihan Jelang Lawan Persikabo 1973
Persebaya terus mempersiapkan diri untuk laga kedua BRI Liga 1 2021/2022 menghadapi Persikabo 1973 pada Sabtu (11/9) nanti.
Seleksi Timnas, Empat Pemain Persebaya U-16 Masih Bertahan
Empat pemain Persebaya U-16 masih bertahan dalam seleksi tim nasional di bawah asuhan pelatih Bima Sakti. Sebelumnya Bima Sakti memanggil 41 pemain. Saat ini tersisa 28 pemain.
Yohanes Kandaimu Sudah Datang dan Latihan
Latihan hari kedua Persebaya untuk persiapan Liga 1 2023/2024 dilangsungkan di Lapangan Thor pada hari Kamis (11/5) sore.