Kalah dari Papua Barat, Rendi dan Tim PON Jatim 2008 Hampir Dipulangkan Naik Kapal
Kontingen tim sepakbola Jawa Timur (Jatim) memang mendapatkan medali emas PON 2008 lalu di Kalimantan Timur (Kaltim). Namun langkah tim asuhan Aji Santoso menuju medali emas tersebut tidak semulus yang dibayangkan. Pada fase grup, Rendi Irwan dkk harus takluk dari Papua Barat yang diperkuat oleh Patrich Wanggai.
Tiga Pemain Persebaya Dipanggil Timnas U-23
Tim nasional Indonesia U-23 yang dipersiapkan untuk ajang Asian Games di Jakarta dan Palembang terus mempersiapkan diri.
Ady Setiawan Dkk Siap Hadapi Oman Malam Ini
Tim sepak bola nasional Indonesia kembali akan berlaga pada uji coba internasional menghadapi Oman malam ini Sabtu (29/5) di Stadion The Seven's, Dubai Uni Emirate Arab.
Pegadaian Championship 2025/26: Persela Bertekad Kalahkan Deltras Sidoarjo Dalam Derby Jatim
Derby Jawa Timur di laga Pegadaian Championship 2025/2026 Grup Timur antara Persela Lamongan menghadapi tamunya Deltras Sidoarjo.
Rian Jadi Kapten Lagi, Timnas U-19 Menang Lagi
Bek Persebaya, Rachmat Irianto kembali dipercaya menjadi kapten Timnas U-19 saat melakukan uji coba melawan Persija Jakarta, di Lapangan Sutasoma 77, Halim Perdanakusuma, Rabu (24/5).
LIB Membuat Video Simulasi Protokoler Kesehatan
Setelah terus berkomunikasi dengan pihak keamanan dan menyusun jadwal pertandingan, operator kompetisi Liga 1 dan Liga 2 tersebut juga membuat video simulasi protokoler kesehatan pada pertandingan sepak bola.
Pro Futsal League (PFL) 2025/2026: Bintang Timur Surabaya Menang 8–2 atas Moncongbulo FC di Pekan Ketujuh di Tangerang
Bintang Timur Surabaya (BTS) meraih kemenangan besar 8–2 atas Moncongbulo FC pada pekan ketujuh Pro Futsal League (PFL) 2025/2026. Pertandingan berlangsung di Nambo Jaya Sport Center, Kota Tangerang, Sabtu (22/11) pukul 19.00 WIB.
Piala Dunia U-17 : Mencari Momentum Jumat Berkah untuk Indonesia
Timnas Indonesja U-17 akan memulai kiprahnya di Piala Dunia U-17 2023 dengan menghadapi Ekuador pada Jumat (10/11) malam. Pertandingan tersebut digelar di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Surabaya.
PT LIB Minta Masukan Klub Terkait Kelanjutan Kompetisi
PT Liga Indonesia Baru (LIB) mengirim surat kepada seluruh klub Liga 1 dan Liga 2 pada Rabu (29/4) terkait kelanjutan kompetisi. Surat bernomor 182/LIB-COR/IV/2020 tersebut berperihal Korespondensi Tindak Lanjut Status Kompetisi Shopee Liga 1 2020 dan Liga 2 2020 (II).
Liga 3 Kapal Api PSSI Jatim 2023 Resmi
Kompetisi Liga 3 Kapal Api PSSI Jawa Timur 2023 resmi dibuka oleh Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana. Bertempat di Stadion Canda Bhirawa Kediri, kompetisi amatir terbesar di Indonesia itu digulirkan serentak di 13 stadion di seluruh Jatim.















