Tim U-19 Indonesia Siap Bertanding di ASEAN U-19 Boys Championship 2024
Tim U-19 Indonesia akan memulai langkahnya menghadapi Filipina di ASEAN U-19 Boys Championship 2024 pada laga yang akan digelar besok Rabu (17/7) di Gelora Bung Tomo Surabaya.
Rian Gabung Timnas U-18 Hadapi Persid Jember
Timnas U-18 asuhan Indra Sjafri akan menghadapi Persid Jember di Jember Sport Garden (JSG), Sabtu sore (21/10).
Juarai AFF Cup U-16, Supriadi Ingin Gabung Persebaya Usai Lulus SMA
Pemain tengah Timnas U-16, Mochamad Supriadi, sumringah usai mengalahkan Thailand di final Piala AFF U-16. Dengan membawa bendera Indonesia, ia berlarian mengungkapkan kegembiraannya. Ini adalah gelar pertamanya bersama Timnas.
Beberapa Usul Persebaya pada Kongres PSSI di Bali
Kongres tahunan PSSI akan dilangsungkan pada hari Sabtu (25/1) di Denpasar Bali.Agenda kongres ini sangat penting menjelang digulirkannya Liga musim 2020.
Tangani Tim Mini Soccer Jatim, Yusuf Ekodono Ditarget Juara
Tim mini soccer Jawa Timur mulai terbentuk. Yusuf Ekodono punya peran baru. Legenda Persebaya Surabaya itu kini resmi jadi pelatih tim mini soccer Jawa Timur.
Liga Surabaya: Persaingan Masuk 8 Besar Semakin Ketat
Liga Surabaya 2024 sudah memasuki pekan-pekan terakhir dan penghuni peringkat atas bersaing ketat menjadi yang terbaik.
Surabaya Incar 200 Medali Emas di Porprov IX 2025
Surabaya Incar 200 Medali Emas di Porprov IX 2025, Wali Kota Eri Cahyadi Lepas 1228 Atlet
Presidium Nasional Suporter Sepak Bola Indonesia Dikukuhkan
Pemerintah melalui Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Zainudin Amali melakukan pengukuhan presidium nasional suporter sepakbola di Gedung Kementerian Pemuda dan Olahraga, Jakarta,Selasa (22/2).
Rachmat Irianto Siap Hadapi Arab Saudi
Hari ini Rabu (10/10) Tim Nasional U-19 akan menjalani laga uji tanding internasional menghadapi Arab Saudi di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang.
Tiga Pemain Pesebaya Lolos Seleksi Timnas U-16 Tahap Kedua
Tiga pemain junior Persebaya U-16 lolos seleksi tahap kedua. Tiga nama tersebut adala Marcelino Ferdinan, Ruy Arianto, Wahyu Drajat. Ketiganya adalah skuad dari Persebaya U-16 asuhan Yongky Kastanja.















