Rizky Ridho Fokus Meraih Kemenangan
Derby Suramadu antara Madura United menghadapi Persebaya akan tersaji pada pekan ke-28 Liga 1 2021/2022 malam nanti Senin (28/2) di Stadion I Gusti Ngurah Rai, Denpasar.
Persebaya Rekrut Leo Lelis dan Zaenuri
Persebaya terus bergerak meerekrut pemain untuk persiapan musim 2022/2023. Dua pemain belakang hari ini secara resmi diumumkan menjadi bagian dari Persebaya.
Alwi dan Hidayat Pilih Jurusan Menejemen di Universitas Muhammadiyah Surabaya
Dua pemain senior Persebaya yakni Alwi Slamat dan Muhammad Hidayat secara resmi menjadi mahasiswa di Universitas Muhammadiyah Surabaya (UM Surabaya).
Lelis Masih Absen Dan Akan Ada Rotasi
Persebaya melakukan latihan tertutup hari ini Kamis (28/7) jelang persiapan menghadapi laga kendang pertama menghadapi Persita Tangerang.
75 Juta Rupiah Denda Untuk Persebaya
Persebaya kembali harus menerima denda dari Komisi Disiplin PSSI akibat pelanggaran yang terjadi saat laga Persebaya menjamu PSIS Semarang (23/8) lalu.
Uston Nawawi Jalani Kursus Lisensi A AFC PRO
Uston Nawawi salah satu pelatih Persebaya saat ini sedang menjalani kursus kepelatihan Lisensi AFC Pro Diploma di Tangerang Selatan, Banten.
Kaesang Pangarep Diusung Persebaya Jadi Ketua Komite Pemilihan KLB PSSI
Tahapan Kongres Luar Biasa (KLB) PSSI sudah dimulai. KLB PSSI dilaksanakan pada bulan Februari 2023 akan memilih ketua federasi yang baru.
Liga 1 2023/2024: Persebaya Menang di Laga Pamungkas
Persebaya menutup laga terakhir atau pekan ke-34 Liga 1 2023/2024 dengan kemenangan. Anak asuh Paul Munster berhasil mengalahkan tamunya Persik Kediri 2 - 1 di Gelora Bung Tomo, Minggu (28/4) sore.
Wawancara Perdana Dengan Kadek Raditya
Persebaya Surabaya akan melakukan latihan perdana besok Rabu 10 Mei 2023. Salah satu rekrutan terbarunya yakni Kadek Raditya Maheswara sudah berada di Surabaya.
Kecewa Gagal Raih Poin Penuh, Langsung Fokus Hadapi Barito Putera
Persebaya masih tumpul di lini depannya. Dua laga hanya ada satu gol tercipta melalui titik penalti saat hadapi PSS Sleman pada pekan perdana.