Menuju 16 Besar di Laga Spesial, “Teror” Musuh Tanpa Rasis
Jangan ada lagi nyanyian rasisme ke supporter atau klub yang bahkan tidak bermain. Terlalu agung Gelora Bung Tomo khususnya dan Surabaya umumnya untuk mendengar nyanyian atau suara seperti itu.
Jadwal Grup B Piala Gubernur Kaltim 2018
Jadwal Piala Gubernur Kaltim (PGK) 2018 sudah dirilis. Persebaya yang tergabung dalam grup B akan memainkan partai perdananya pada Sabtu (24/2) melawan Madura United.
Komunikasi Yang Baik Tanpa Prasangka Kunci Kebangkitan Persebaya
Kita lelah berkonflik. Sudah saatnya kita membangun Persebaya karena tantangan ke depan sangat berat. Target Liga 1 tak akan tercapai jika masing-masing dari kita sibuk berpolemik.
Rian Kenang Masa Kecil, Awalnya Pilih Striker dan Sebut Bejo Pelatih “Jahat”
Nama Rachmat Irianto sudah tidak asing di telinga para pendukung Persebaya. Pemain berusia 18 tahun itu berhasil menembus skuad Tim Nasional Indonesia U-19 di bawah asuhan pelatih Indra Sjafri. Putra Bejo Sugiantoro tersebut rupanya memiliki cerita di balik perjalanan panjangnya sebagai bek muda tangguh saat ini.
Segala Hal Tentang Jersey Alternate Persebaya Musim 2020
Jersey alternate musim 2020 resmi diluncurkan Persebaya pada Senin (27/4) kemarin. Persebaya Store membuka Pre Order (PO) batch 1 jersey alternate seharga Rp 699.000. Baru empat jam, 100 pcs jersey terjual. PO batch 1 dibuka kembali dengan slot 200 pcs.
G10N dan GBT Segera Punya Rumput Baru
Dua stadion yang ada di Surabaya yakni Gelora 10 Nopember (G10N) dan Gelora Bung Tomo (GBT) saat ini sedang dalam proses renovasi. Baik bangunan luar dan sarana pendukung lain serta lapangan sepakbolanya. Ini sebagai persiapan untuk Piala Dunia U20 yang menurut rencana akan digelar tahun depan.
Kisah Bonek Raih Runner-up PES League 2019 World Final (1): Namai Tim WANI Karena Cinta Persebaya
Tahun 2019 lalu wakil dari Indonesia yaitu tim WANI berhasil meraih gelar runner-up PES League World Final kategori co-op (beregu) di London, Inggris. Sang kapten, Muchamad Lucky Ma’arif membagikan perjuangannya memulai karir dari sebauh rental PS di daerah Kutisari hingga menuju kejuaraan dunia di London.
Ketika Derby Milan Dimainkan Dua Pemainnya Lewat PES 2020
Sebagai obat penawar rindu terhadap sepakbola Italia kanal gim DAZN dan Pro Evolution Soccer (PES) 2020 menggelar laga derby Milan secara virtual pada Sabtu (11/4) lalu. Baik Inter Milan dan AC Milan diwakili oleh pemain muda mereka.
Di Balik Kemenangan Gugatan Wisma Karanggayam, Cerita Susahnya Kompetisi Amatir Persebaya Cari Lapangan
Kompetisi Amatir Persebaya harus terhambat setelah tidak bisa menggunakan Lapangan Karanggayam. 20 klub internal kesulitan untuk mencari tempat bertanding sejak pertengahan musim 2019 lalu.
Klasemen Sementara Tiga Runner Up Terbaik Piala Presiden 2018
Di antara lima tim runner up di masing-masing grup Piala Presiden 2018, saat ini Persebaya menempati posisi 3 di bawah Bali United dan PSMS Medan.














