Nella Kharisma dan Kemeriahan Bonek Fair 2019
Ajang Bonek Fair 2019 dihadiri sekitar 15 ribu Bonek yang memadati Parkir Timur Plaza Surabaya, Sabtu (23/3). Acara yang diadakan Kapal Api ini menyajikan berbagai macam booth seperti tribun Bonek, komunitas Bonek, hingga Pasar Bonek. Para pemain Persebaya beserta official juga hadir di acara ini. Di akhir acara, ada penampilan khusus Nella Kharisma yang sukses menghibur puluhan ribu Bonek.
Cerita Aggy Eka Tentang Dunia Agen Pemain di Ligina dan Proses Mendatangkan Aryn ke Persebaya
Kompetisi Liga 1 2019 sudah berakhir. Namun perjalanan para pemain dalam bertahan atau mencari klub baru masih terus berlanjut. Bursa transfer Liga Indonesia kembali dibuka menuju musim 2020 dan yang pasti ada drama maupun rumor berkembang. Jelas, rumor bisa bukan sekedar rumor jika kita mengetahui langsung dari pemain bersangkutan, klub, maupun sang agen.
Inilah 20 Pemain Borneo FC yang Dibawa ke Surabaya
Borneo FC, calon lawan Persebaya di pekan ke-25 Liga 1 bertolak menuju Surabaya, hari ini Kamis (11/10). Laga kedua tim baru akan dilangsungkan pada Sabtu lusa (13/10) di Stadion Gelora Bung Tomo
Persebaya, Kenangan Masa Remaja: Turnamen Surya Cup 1977 (4)
Aku amat yakin bahwa aku bakal lulus tes masuk SMP Negeri 8, sebab saat SD aku selalu juara kelas, ranking 1 terus sejak kelas 1 sampai kelas-6 meski tidak ada hadiahnya. Justru ketika di SMP aku malah jeblok. Setiap hari pikiran tersita ke sepak bola. Akibatnya sering lalai mengerjakan PR, tugas, dan banyak melamun di dalam kelas, sehingga jangankan ranking 1, ranking 10 saja aku tidak mampu.
Surabaya Speak Up Vol 2: Politik Millenial, Kesadaran atau Keterpaksaan
Pemilu legislatif akan kembali digelar tahun depan bersamaan dengan pemilu Presiden. 16 partai politik telah mengumumkan Daftar Caleg Sementara yang nantinya ditetapkan KPU sebagai Caleg Tetap. Di antara ribuan Caleg, mayoritas berasal dari kalangan millenial.
Jadwal 16 Besar Persebaya Jika Juara Grup 5
Kepastian siapa penghuni Grup C babak 16 besar sudah ada.
Hadapi Persebaya, Rangga Muslim Absen
PS Sleman (PSS) akan menjamu Persebaya dalam lanjutan pekan kedelapan Shopee Liga 1 2019 hari Sabtu (13/7). Laga akan diselenggarakan di Stadion Maguwoharjo, Sleman.
Starting XI Persebaya Lawan Madiun Putra
Persebaya telah merilis daftar susunan pemain yang akan diturunkan saat melawan Madiun Putra pada pertandingan pembuka Grup 5 Liga 2, Kamis (20/4).
Harapan Bonek ke Persebaya, Lima Besar Paling Realistis, Tapi….
Persebaya kini punya peluang cukup besar untuk selesai di posisi 5 besar Liga 1. Tapi, paling penting, Green Force harus mampu menampilkan permainan atraktif tanpa kenal lelah sesuai dengan ciri khas arek Suroboyo.
Semoga Terus Konsisten, Cak Aji!
Nama Aji Santoso memang tak bisa dipisahkan dari klub Persebaya Surabaya. Bagaimana tidak, Arek Kepanjen ini mendapatkan predikat sebagai pemain termahal di Indonesia















