Cerita di Balik Siaran Langsung Laga Forever Game
Laga bertajuk Forever Game di Gelora Bung Tomo pada Sabtu (11/1) antara Persebaya dan Persis Solo secara sukses disiarkan langsung melalui channel Youtube Official Persebaya. Puluhan ribu penggemar sepak bola menyaksikan laga tersebut secara online.
Persebaya 3, Persipura 4: Lini Tengah Tak jalan, Lawan Ambil Kesempatan
Drama tujuh gol terjadi di Stadion Gelora Bung Tomo dalam lanjutan Liga 1 2020. Bermain di hadapan suporter sendiri, Bajol Ijol harus takluk dengan Persipura. Bahkan, Konate dkk harus kemasukkan empat gol meski mampu mencetak tiga gol balasan. Terakhir kali Persebaya kebobolan empat gol adalah lawan Persib dalam Liga 1 2019 pada bulan Oktober 2019, waktu itu masih di bawah asuhan Wolfgang Pikal. Jadi ini adalah PR besar bagi coach Aji Santoso. Selain kalah di kandang sendiri, timnya harus kemasukkan empat gol. Apa yang membuat Persebaya bisa mengalami hal tersebut?
Bukan GTA VI, Rockstar Malah Rilis GTA V di PS5
Kekinian pihak Rockstar Games belum mengumumkan seri teranyar dari Grand Theft Auto (GTA) untuk konsol next-gen yakni Playstation 5 dan Xbox Series X. Padahal para fans berat dari GTA ini sudah menunggu kejutan munculnya GTA VI tahun ini.
Usaha Konveksi Pak Win Sukses Setelah Menerima Pesanan Jersey Latihan Persebaya
Dia mendapat banyak sekali order membuat baju latihan dan tanding.
Jacksen F Tiago
Edisi perdana Opta Rawon kali ini mengangkat sosok Jacksen F. Tiago. Sesuai dengan tanggal hari ini (18) dan nomor favoritnya.
Ini Lima Model Relationship Yang Bisa Dikembangkan Klub dengan Media Komunitas Suporter
Di era digital, peran media komunitas dan suporter terhadap pemberitaan sebuah klub tidak bisa lagi dianggap remeh. Sayang, hingga saat ini belum banyak klub yang memperhatikannya. Kepala Pengembangan Bisnis Simamaung.com, Kuntowiyoga membagikan lima model relationship yang seharusnya dibentuk klub dengan media komunitas dan suporter.
Persebaya All Star Sumbang Pembangunan Masjid di Kertosono
Persebaya All Stars kembali mengadakan kegiatan sosial. Beberapa pemain Persebaya jaman dulu dan beberapa mantan pemain klub internal melakukan pertandingan persahabatan di Kertosono Nganjuk.
Kompetisi Tertunda, Tiga Sumber Pemasukan Persebaya Ikut Seret
Liga 1 ditunda sampai tanggal 29 Mei 2020 mendatang. Jika memungkinkan, liga baru akan bergulir pada bulan Juli 2020. Praktis, selama lebih dari tiga bulan, Persebaya, dan juga tim-tim lain tidak akan mendapat pemasukan secara normal.
Wonderkid Persebaya Rahmad Irianto Siap Bersaing Masuk Tim Inti
Persaingan menjadi pemain Persebaya dalam seleksi ini amatlah ketat. Dan Rian sangat siap akan persaingan ini.
Bonek Ini Boyong Keluarganya Nonton Persebaya Hingga Final
Bagi Bonek, liburan atau piknik tidak harus pergi ke tempat wisata. Menonton laga Persebaya secara langsung baik kandang maupun tandang, di stadion mereka anggap sebagai piknik. Bahkan tak jarang mengajak anggota keluarga juga (anak dan istri).















