Memprediksi Strategi yang Akan Digunakan Alfred Riedl di Persebaya
Dalam tiga periodenya melatih timnas, Riedl hampir selalu menggunakan formasi 4-4-2 yang dalam beberapa waktu dapat dimodifikasi menjadi 4-4-1-1.
Lima Pertandingan Terakhir Persebaya dan Persepam MU
Jelang laga Persepam MU menjamu Persebaya, kedua tim sedang dalam tren berbeda.
Persib vs Persebaya: Tak Punya Plan B, Taktik Persebaya Mentok
Hasil minor kali ini harus diterima Persebaya saat melawan Persib Bandung. Soal formasi, di atas kertas mereka bermain di 4-4-2, tetapi faktanya perdebatan di media sosial tentang formasi apa yang dipakai anak asuh Wolfgang Pikal tersebut juga belum terpecahkan. Dan memang benar, Persebaya tidak bermain dengan 4-4-2 sepenuhnya, atau 3 atau 5 bek seperti banyak penonton yang berkomentar di media sosial. Persebaya memainkan 4-2-1-3. Formasi yang baru pertama kali di pakai musim ini. Sebenarnya formasi dalam waktu tertentu bukan sesuatu yang dikatakan urgent. Tetapi jika hanya soal coba-coba, bukan di kompetisi tempatnya.
Cerita Bonek Belanda Saat Virus Corona Melanda Negerinya
Seperti di Indonesia, Belanda juga terkena dampak penularan wabah Covid-19 (virus corona). Rick Braker, Bonek asal Belanda ini bercerita tentang bagaimana wabah ini mengacaukan kehidupan masyarakat di negerinya.
Sejarah Darah Muda Persebaya
Persebaya Surabaya dikenal sebagai salah satu klub di Indonesia yang sering mengorbitkan pemain mudanya.
Dukung Machfud Arifin, Azrul Ananda Tak Akan Maju Jadi Cawawali
Usai memberikan dukungannya untuk Calon Wali Kota Surabaya, Machfud Arifin, Presiden Persebaya, Azrul Ananda ditengarai akan digandeng menjadi Calon Wakil Wali Kota (Cawawali). Namun, Azrul membantah rumor tersebut dan menyatakan bahwa ia tidak punya ambisi politik.
Cerita Aggy Eka Tentang Dunia Agen Pemain di Ligina dan Proses Mendatangkan Aryn ke Persebaya
Kompetisi Liga 1 2019 sudah berakhir. Namun perjalanan para pemain dalam bertahan atau mencari klub baru masih terus berlanjut. Bursa transfer Liga Indonesia kembali dibuka menuju musim 2020 dan yang pasti ada drama maupun rumor berkembang. Jelas, rumor bisa bukan sekedar rumor jika kita mengetahui langsung dari pemain bersangkutan, klub, maupun sang agen.
Selamat Ulang Tahun Rendi dan Dayat
Tanggal 26 April adalah tanggal yang berbahagia bagi dua punggawa Persebaya Surabaya. Pada tanggal ini, Rendi Irwan Saputra dan Muhammad Hidayat bertambah usianya.
Serial Yongki Kastanya (4): Kaget Harus Pindah ke BPD Jateng
Setelah mengantar Persebaya juara, nama Yongki Kastanya semakin terangkat. Namun, dia tak masuk saat mereka mempertahankan gelar.
Serial Uston Nawawi (2): Bawa Indonesia Juara dengan Gol di Detik Ke-15
Masa remaja Uston Nawawi mulai dihabiskan di lapangan hijau. Dia mulai mendapat perhatian publik Surabaya.















