Iklan

Persebaya, Kenangan Masa Remaja: Turnamen Surya Cup 1977 (4)

0
Aku amat yakin bahwa aku bakal lulus tes masuk SMP Negeri 8, sebab saat SD aku selalu juara kelas, ranking 1 terus sejak kelas 1 sampai kelas-6 meski tidak ada hadiahnya. Justru ketika di SMP aku malah jeblok. Setiap hari pikiran tersita ke sepak bola. Akibatnya sering lalai mengerjakan PR, tugas, dan banyak melamun di dalam kelas, sehingga jangankan ranking 1, ranking 10 saja aku tidak mampu.

Emosi Jiwaku Lahir dari Semangat Bondo Nekat

0
Kecintaan kami pada Persebaya sangat besar sehingga kami tidak memikirkan dengan njlimet bagaimana pengelolaan media ini nantinya. Jabang bayi ini kami lahirkan dengan semangat Bonek (Bondo Nekat).

Pengunduran Jadwal, Saatnya Persebaya Bersikap Tegas

0
Tak hanya sekali ini saja Persebaya menghadapi pengunduran jadwal. Sejak masih mengikuti kompetisi Liga 2 2017, pengunduran jadwal agaknya menjadi suatu hal yang biasa bagi Persebaya. Alasan pengunduran jadwal kebanyakan karena ketidakmampuan panpel lawan Persebaya menggelar pertandingan. Anehnya, Persebaya tak diberi kemenangan WO (Walk Out) dan harus pasrah menerima keputusan pengunduran jadwal.

Izin Tidak Turun, PSBI Ingin Jamu Persebaya di GBT

0
Pihak kepolisian tidak memberi izin pertandingan kepada PSBI Blitar saat menjamu Persebaya di Stadion Gelora Panataran, Sabtu (6/5).

Pecinta Jersey Apresiasi Jersey Alternate Persebaya Musim 2020

0
Jersey alternate Persebaya musim 2020 yang diluncurkan Senin (27/4) mendapat apresiasi dari pecinta jersey. Ketua Surabaya Jersey Community (SJC), Yudha Mustopo, mengatakan jika jersey warna hitam ini layak dikoleksi.

Lawan Covid-19, Persebaya Ikut Program Lelang Jersey Kerja Sama PSSI Pers dan Klub-Klub Liga 1

0
Persebaya turut serta dalam kegiatan lelang jersey pemain-pemain klub Liga 1. Kegiatan ini merupakan kerjasama PSSI Pers dengan beberapa klub Liga 1. Hasil dari lelang disumbangkan untuk membantu tenaga medis melawan Covid-19.

Pengunjung Antusias Datangi Soft Launching EJ Store

0
Soft launching EJ Store yang digelar Kamis (7/9) dihadiri para pengunjung yang antusias dibukanya toko milik EJ Media ini.

Mahmoud Eid, Winger Kidal Kelahiran Swedia Yang Multiposisi

Persebaya merekrut pemain asing baru dalam menghadapi kompetisi 2020. Ia bernama Mahmoud Eid. Winger berpaspor Palestina kelahiran Swedia tersebut direkrut untuk melengkapi slot pemain asing Persebaya yang kini masih berjumlah dua orang, yaitu David Da Silva dan Aryn Williams. Mahmoud juga merupakan pemain yang baru pertama kali berkarir di Indonesia. Sebelumnya ia banyak menghabiskan karirnya di negara asal Zlatan Ibrahimovic, Swedia.

Azrul Ananda: Jika Tiga atau Empat Sponsor Cukup, Mengapa Harus Sepuluh?

0
Empat tahun yang lalu Persebaya vakum dari sepak bola Indonesia cukup lama. Setelah berada di bawah kepemimpinan Azrul Ananda, Persebaya mampu come back dalam waktu cepat. Grafiknya terus meningkat setiap tahun. Pada musim terakhir, Persebaya berhasil meraih finish di posisi runner up.

Pindah ke Persebaya, Makan Konate Tak Peduli Kecaman Aremania

0
Kepindahan seorang pemain ke klub rival bukan sebuah perkara mudah. Pemain tersebut harus bersiap menghadapi kecaman dari suporter klub lamanya. Hal itu yang kemudian dirasakan Konate saat pindah dari Arema FC menuju Persebaya Surabaya.

Terbaru