Entah Apa Yang Merasukimu, David!
Setelah selalu mencetak gol dalam dua laga terakhir, pada laga melawan Semen Padang kemarin David Da Silva kembali scoreless. Seharusnya memang wajar seorang striker mengalami hari buruknya, namun apa yang terjadi pada David dalam laga kemarin jauh dari perkiraan dan ekspetasi. Penampilan David terkesan loyo dan kurang ngotot.
Gak Gampang Jadi Bonek
Berikut adalah infografis yang dibuat mantan mahasiswa Desain Komunikasi Visual 3 Petra, Olivia, Felix, Jane, berdasar penelitian tentang Bonek dalam pandangan masyarakat awam pada tahun 2013.
Kakak Aryn Williams Yakin Sang Adik Akan Berikan Segalanya Demi Persebaya
Gelandang bertahan Persebaya Surabaya asal Australia, Aryn Williams, berharap bisa membawa Persebaya bersaing dalam perebutan gelar juara Liga 1 musim 2020. Persebaya akan melakoni laga pembuka melawan Persik Kediri di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Sabtu (29/2/2020) malam.
Mencari Ujung Tombak Bajul Ijo
Persebaya tengah menghadapi situasi tidak ideal jelang bergulirnya Liga 2 yang rencananya akan dimulai pada tanggal 18 April 2017 mendatang.
Terpilih Dua Pemenang Away Gratis ke Bali Kerjasama EJ dengan Bank BRI
Acara pengundian program “Away Gratis ke Bali” kerjasama Emosijiwaku.com (EJ) dengan Bank BRI yang berlangsung di Satu Atap Coworking, Jumat (16/11) berlangsung meriah. Dua peserta terpilih sebagai pemenang yang akan diberangkatkan ke ke Pulau Dewata menonton laga Bali United melawan Persebaya di Stadion I Wayan Dipta, Minggu (18/11).
Dua Target Konate Bersama Persebaya Musim Ini
Gelandang asing asal Mali, Makan Konate resmi diperkenalkan sebagai pemain Persebaya Surabaya pada Sabtu (1/2/2020). Eks pemain Arema FC itu sudah menetapkan dua target bersama Persebaya di Liga 1 musim ini.
Aji Santoso, Bek Kiri Lincah, Cepat, dan Visioner
Pada dekade 90-an, sepak bola dunia sedang disuguhi deretan nominal pemain yang bernilai transfer tinggi setiap musimnya. Beberapa klub asal Benua Eropa berlomba-lomba memecahkan rekor transfer pemain tersebut. Sebut saja klub raksasa asal Italia, AC Milan, yang memecahkan rekor transfer dunia pada musim 1992/93 dengan membeli pemain internasional Prancis, Jean-Pierre Papin, dari klub asal Prancis, Olympique Marseille.
Teco: Persija Siap Hadapi Persebaya
Persija calon lawan Persebaya dalam pekan ke-29 Liga 1 2018 telah tiba di Surabaya kemarin Jumat (2/11) . Laga kedua tim baru akan dilangsungkan besok Minggu (4/11) di Gelora Bung Tomo mulai pukul 15.30.WIB
KONAMI KEHILANGGAN LISENSI AC MILAN DAN INTER MILAN
Konami melalui website resminya (7/7) mengumumkan telah kehilangan lisensi klub AC Milan dan FC Internazionale Milano. Hal ini karena tidak diperpanjangnya kontrak lisensi klub AC Milan dan FC Internazionale Milano.
Arthur Irawan, Dulu Dipuja-Puja Media, Kini Minim Jam Terbang
Nama Arthur Irawan memang kurang bersinar di persepakbolaan Indonesia. Lahir di Surabaya, 3 Maret 1993, Arthur bermain di sektor bek kiri dan gelandang tengah. Persaingan ketat antar pemain di Liga Indonesia, membuatnya kurang mendapat jam terbang.















