Bonek SKJ 27 Berkunjung ke Panti Werdha
Sehari sebelum pertandingan 16 besar Persebaya menjamu PSBS Biak, Jumat (22/9), ada kegiatan sosial yang dilakukan Bonek SKJ 27, komunitas Bonek yang berasal dari Sukodono, Sidoarjo.
5 Pemain Asing yang Sangat Dicintai Bonek
Berikut saya rangkum lima pemain asing yang pernah membela Persebaya dan amat dicintai oleh Bonek.
Doa Bonek Gresik untuk Persebaya
Kami mewakili bonek se-Kabupaten Gresik berkumpul dan hendak mengadu pada-MU
Usai Nonton Laga di GBT, Tujuh Bonek Jadi Korban Penyerangan
Selepas menonton partai pertama Persebaya melawan Madiun Putra di Stadion GBT, Kamis (20/4), beberapa Bonek luar kota menjadi korban penyerangan kelompok suporter tidak bertanggungjawab di daerah Sidoarjo.
Bonek Mudik
Setiap orang yang mempunyai kampung halaman memutuskan mudik di Hari Raya Idul Fitri yang jatuh pada Rabu, 6 Juli 2016.
Gerakan Satu Juta Masker Dari Bonek Untuk Surabaya
Hari ini Minggu (12/7) siang perwakilan bonek dari empat tribun yakni Gate 21, Tribun Kidul, Green Nord 27, Tribun Timur mengeluarkan rilis. Menindaklanjuti gerakan Bonek Wani Lawan Covid 19 mereka langsung menggalang donasi masker.
Lita MA : Saya Salut Dengan Semangat Mereka
Surabaya Jersey Community (SJC) sebuah komunitas pecinta jersey Surabaya beberapa waktu lalu mengadakan sebuah lelang jersey Persebaya.
FBB Tuntut Saleh dan Cholid Mundur dari Persebaya
FBB mendorong dan menuntut agar Saleh Ismail Mukadar (SIM) dan Cholid Ghoromah (CG) mengundurkan diri karena selama 6 tahun telah gagal mengurus Persebaya dan menyelesaikan tunggakan gaji yang belum dilunasi kepada mantan pemain dan official.
Peringatan HUT Bonek Pacitan Berlangsung Guyub dan Rukun
Berbagai kegiatan dilakukan di acara yang bertajuk “Guyub Rukun” itu.
Bonek Pinggir Brantas Buka Bersama Anak Yatim
Komunitas BPB (Bonek Pinggir Brantas) mengadakan kegiatan di bulan Ramadan dengan berbuka bersama anak yatim di panti asuhan Al Ikhlas, Podoroto, Kesamben, Jombang, Minggu, 11 juni 2017.















