Iklan

Fetisme Komoditas dalam Sepak Bola

0
Ketenaran sepak bola ini, tidak lepas dari peran kapitalisme. Kapitalisme mengindustrialisasi sepak bola sedemikian rupa hingga dapat dinikmati oleh masyarakat dunia dengan mudah. Kapitalisme menciptakan sebuah fetisme komoditas dalam sepak bola yang mengubah konstruksi sosial pada sepak bola.

Masalah-Masalah Yang ada di Stadion GBT Sebagai Kandang Persebaya

0
Di balik segala kemegahan yang dimiliki stadion GBT, stadion ini memiliki banyak kekurangan dan kelemahan.

Belajar Pluralisme Melalui Sepak Bola

0
Sepak bola adalah olahraga yang dimainkan oleh dua klub dengan masing-masing sebelas pemain di dalamnya yang bertujuan untuk mencetak gol ke dalam gawang. Seluruh dunia pasti sudah sangat mengenal olahraga ini mulai dari pelosok kampung sampai ke perkotaan.

Semangat Militansi Bonek Tak Dimiliki Kelompok Manapun

0
Tahukah anda bahwa para pahlawan di kota mereka yang memerdekakan negara ini dengan susah payah

Paseduluran Bonek Adalah Kunci

0
Rasa persaudaraan yang berdiri di atas perbedaan itulah yang menjadi pembeda kontras antara Bonek dengan yang lain.

Menang demi Kado Ultah Surabaya

0
Partai sarat makna dan sejarah akan kembali muncul Minggu (3/6) pukul 20.30 WIB. Partai pekan keduabelas Kompetisi Liga 1 2018 mempertemukan antara dua tim besar era Kompetisi Perserikatan. Yakni Persija Jakarta menjamu Persebaya di Stadion Sultan Agung, Bantul, Yogyakarta.

Masuknya Alfredo Vera dan Efek “Wani” di Tubuh Persebaya

0
Efek 'Wani' mulai terlihat saat coach Alfredo berani memainkan pemain yang berasal dari Surabaya.

Pelajaran 100 Menit di Gelora Bung Tomo

0
Rachmat Irianto, pemain muda itu, harus melihat Campos melewatinya dengan cara menyakitkan. Setelah itu, Wanggai berlari gembira menikmati sontekan manja ala pemain Kalteng Putra nomor 10 tersebut.

Teruntuk Suporter, Selamat Hari Merdeka

0
Dirgahayu Indonesia, selamat merayakan hari kemerdekaan bagi kita semua. Hari paling bersejarah, hari di mana bangsa Indonesia mendapatkan hak-haknya sebagai negara yang berdaulat. Merdeka, sesuatu yang tidak hanya didapat namun juga harus dijaga. Dan kita sebagai kaum suporter juga harus merdeka tentunya, baik dari perlakuan maupun pola pikir.

5 Fakta Memikat David da Silva Bersama Persebaya

0
Lebih khusus lagi menyaksikan aksi memikat David da Silva. Datang ke Surabaya dengan selimut keraguan dari para Bonek, striker asal Brasil itu telah menjawab keraguan para Bonek tersebut. Kini dia mencatatkan diri sebagai pemain paling subur dengan torehan 20 gol.

Terbaru