Persebaya U-17 Bungkam Maestro dan Lolos Babak 18 Besar
Pertandingan kelima ajang Piala Soeratin zona Jatim digelar di lapangan Brigif Marinir 2 Sidoarjo, Selasa sore (8/10). Tim Persebaya U-17 asuhan Coach Seger Sutrisno berhasil meraih poin penuh setelah mengalahkan tim asal benowo Surabaya, Maestro FC. Jika di putaran pertama Persebaya U-17 mengalahkan Maestro dengan skor 8-1. Laga di putaran kedua ini, Persebaya berhasil mengulang kemenangan telak 5-1.
Flavio Sigah, Pemain Keturunan Kamerun di Tim Persebaya U-19
Beberapa waktu lalu, manajer tim Chairul Basalamah mengatakan bahwa Persebaya akan mencari dan membina pemain keturunan untuk skuad masa depan. Salah satu pemain itu adalah bernama Flavio Cameron Sigah.
Hajar Jakarta, Persebaya Junior Jumpa Persib Junior di Final
Persebaya U16 membuktikan ucapan manajer mereka, Maura Hally, yang siap ke final lahir batin.
Trofi Pertama Hugo Samir Tiago
Putra legenda Persebaya, Jacksen F Tiago, ikut mempersembahkan trofi untuk timnya, Karanggayam FC.
Diklat Persib Terlalu Tangguh Buat Persebaya U16
Seperti telah diprediksi sebelumnya, Diklat Persib lebih superior dibanding Persebaya U16.
Persebaya di Grup I, Ini Jadwal Babak 12 Besar Piala Soeratin U-13 Zona Jatim
Persebaya U-13 akan tergabung dalam Grup I di babak 12 besar Piala Soeratin U-13 Zona Jawa Timur. Babak ini akan berlangsung dari 29 Oktober-31 November 2018
Elite Pro Academy U-20: Persebaya Siap Hadapi Bhayangkara FC
Persebaya U-20 akan menghadapi Bhayangkara FC U20 pada leg kedua Elite Pro Academy U-20 2019 Grup X, Senin (23/9) di Stadion ISCI Tangerang. Persebaya U-20 sendiri saat ini menempati posisi runner up klasemen sementara.
Tujuh Pemain Persebaya U-16 Dipanggil Seleksi Timnas
Persebaya U-16 saat ini sedang tampil dalam kompetisi Liga 1 U-16 atau Pro Elite Academy. Persebaya tergabung dalam Grup C yang saat ini sedang menjalani putaran kedua di Makassar. Penampilan apik beberapa pemain kecil ini mendapat perhatian dari pemandu bakat tim nasional
Cerita Di Balik Jersey Persebaya U16 Pemberian Bonek Jabodetabek
Setelah menang melawan Lampung 5-1, jersey yang dipakai Green Force cilik dijemur di bawah terik matahari untuk digunakan lagi pada pertandingan sore hari melawan Kalbar.
PS Pelabuhan III Buka Peluang Gabung Hadapi Kompetisi Internal Persebaya
Menyongsong kompetisi internal Persebaya yang sebentar lagi akan digelar, PS Pelabuhan III membuka kesempatan bagi siapa saja untuk bergabung. Pendaftaran dibuka untuk talenta muda berusia 17 hingga 21 tahun.