Iklan

Distribusi Tiket Kacau, Siapa Yang Salah?

0
Ini adalah pembelajaran baik untuk panpel agar di Liga 1 nanti, ada pengawasan kepada agen penjual tiket.

Nuryono Hariyadi, Sang Kapten yang Membawa Persebaya ke Final Perserikatan Tiga Kali Beruntun

0
Rintik gerimis hujan yang mengguyur Surabaya semalam (25/1) seakan membawa kabar duka mendalam bagi masyarakat Kota Pahlawan ini. Mantan kapten tim Persebaya 1986 hingga 1990 telah berpulang ke Rahmatullah karena sakit gagal ginjal yang lama dideritanya.

Berharap Tuah Aji Santoso di Periode Ketiga

Persebaya resmi menunjuk Aji Santoso sebagai pengganti Wolfgang Pikal dalam mengarungi sisa lanjutan kompetisi Liga 1 2019. Aji merupakan pelatih ketiga yang ditunjuk oleh manajemen Persebaya di musim ini. Sebelum Pikal, Persebaya sempat menunjuk Alfred Riedl sebagai pelatih kepala untuk menggantikan Djajang Nurdjaman. Namun Riedl mengalami gangguan kesehatan sehingga Pikal yang semula menjadi asisten pelatih naik pangkat menjadi pelatih kepala.

PSIM Menang Atas Martapura FC, Ini Beberapa Hal yang Bisa Dipelajari

0
Keberhasilan Laskar Mataram menang atas Martapura FC tentu bisa menjadi pelajaran bagi Persebaya mengingat Minggu (30/4) nanti, Green Force akan melawat ke Stadion Demang Lehman kandang Martapura FC.

Bonek Campus Gelar Kelas Menulis “Cerito Bal-Balan”

0
Bonek Campus berkolaborasi dengan Pandit Football menggelar acara kelas menulis untuk Bonek. Acara ini akan dilaksanakan, Sabtu, 29 April 2017.

Persebaya, Kenangan Masa Remaja: Cita-Cita Jadi Pemain PSSI (7)

0
Untuk bisa dipilih menjadi pemain PSSI, aku harus menjadi pemain Persebaya lebih dulu. Sebelum itu, aku juga harus melewati fase yunior di Persebaya, dan sebelum yunior aku harus ikut kompetisi remaja.

Misbakhus Solikin, Penerus Trah Gelandang Berkualitas Persebaya

0
Sebagai seorang gelandang tengah, postur tubuh Misbakhus Solikin tampak kurang ideal. Tak kecil-kecil amat memang. Namun, keistimewaan pemain yang mengidolakan Xavi Hernandez ini memang bukan pada fisiknya.

Drama Menegangkan di Masa Perpanjangan Waktu

0
Drama tendangan bebas di masa perpanjangan waktu babak kedua.

Beri Dukungan dan Jalin Kebersamaan, Istri Pemain Persebaya Rujakan di Pinggir Lapangan

0
Ada yang menarik saat latihan Persebaya Surabaya di Stadion Gelora Delta Sidoarjo, Senin (4/11/2019) sore. Istri pemain Persebaya berkumpul di pinggir lapangan saling bercengkerama satu sama lain.
alwi slamat

Multi Posisi Alwi Slamat

0
Muhammad Alwi Slamat adalah rekrutan terbaru Persebaya Surabaya musim 2019 ini. Debutnya bersama Persebaya tercatat pada 23 Februari 2019 saat diturunkan sebagai pemain starter saat menghadapi Persidago Gorontalo di Piala Indonesia 2018/19.

Terbaru