Multi Posisi Alwi Slamat
Muhammad Alwi Slamat adalah rekrutan terbaru Persebaya Surabaya musim 2019 ini. Debutnya bersama Persebaya tercatat pada 23 Februari 2019 saat diturunkan sebagai pemain starter saat menghadapi Persidago Gorontalo di Piala Indonesia 2018/19.
David Da Silva, Paceklik Gol Karena Perbedaan Fungsi
Berada di urutan kedua daftar pencetak gol terbanyak Liga 1 musim 2018, nyatanya tak bisa menjadi acuan tajam kembali pada musim selanjutnya. Seperti contoh striker Persebaya, David Da Silva yang memang baru bergabung paruh musim kedua Liga 1 2019. Ia sempat hengkang dari Persebaya dan posisinya digantikan oleh Amido Balde.
Komunikasi Yang Baik Tanpa Prasangka Kunci Kebangkitan Persebaya
Kita lelah berkonflik. Sudah saatnya kita membangun Persebaya karena tantangan ke depan sangat berat. Target Liga 1 tak akan tercapai jika masing-masing dari kita sibuk berpolemik.
Hadiah Kaos Kaki Pink dari Istri untuk OK John
Bek Persebaya, OK John, terlihat serius mengikuti sesi latihan Persebaya di Stadion Jenggolo, Rabu (29/8) pagi. Pergerakannya lebih lincah dibanding saat pertama membela Persebaya. Badannya juga terlihat lebih ramping.
Mengapa Dzhalilov-Lizio Ngosek di Pramusim Tapi Jeblok di Liga
Persebaya resmi berpisah dengan Manuchekhr Dzhalilov dan Damian Lizio. Performa menjanjikan saat pramusim tak mampu dipertahankan keduanya pada putaran pertama Liga 1 bergulir.
Persebaya, Kenangan Masa Remaja: Turnamen Surya Cup 1977 (4)
Aku amat yakin bahwa aku bakal lulus tes masuk SMP Negeri 8, sebab saat SD aku selalu juara kelas, ranking 1 terus sejak kelas 1 sampai kelas-6 meski tidak ada hadiahnya. Justru ketika di SMP aku malah jeblok. Setiap hari pikiran tersita ke sepak bola. Akibatnya sering lalai mengerjakan PR, tugas, dan banyak melamun di dalam kelas, sehingga jangankan ranking 1, ranking 10 saja aku tidak mampu.
Tes Fisik Persebaya, Apa Yang Akan Dilakukan Para Pemain?
Tes fisik memiliki standar tes fisik sepak bola terbaru yakni tes daya tahan, tes sprint, tes sprint power, dan tes daya eksplosifitas.
Tradisikan Laga Kandang Terakhir Persebaya di Liga 1 sebagai Pesta Perayaan
Persebaya akan menjamu PSIS Semarang dalam laga kandang terakhir di Gelora Bung Tomo. Laga yang menurut jadwal digelar Sabtu (8/12) ini adalah laga pekan ke-34 yang akan mengakhiri kiprah Persebaya musim ini. Beruntung, laga melawan Laskar Mahesa Jenar ini bukan laga hidup mati bagi kedua tim. Pasalnya, Persebaya dan PSIS telah aman dari zona degradasi.
Evaluasi Lini Per Lini Persebaya vs PSIM
Secara keseluruhan tuan rumah memegang kendali pertandingan, baik dari segi tendangan maupun ball possesion.
Sosok Raphael Maitimo, Gelandang Baru Persebaya
Persebaya Surabaya meramaikan bursa transfer paruh musim 2018 ini dengan merekrut Raphael Maitimo. Pemain berdarah Belanda ini sebelumnya membela Madura United yang sekarang berada di posisi 6 klasemen sementara Liga 1. Peran Maitimo di Madura United terbilang cukup bagus. Dia bermain sebanyak 10 kali dengan mengoleksi 3 gol dan 1 assist.