Iklan

Persebaya, Asa, Cinta, dan Harapan

0
Merujuk pada Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), asa memiliki arti semangat. Sebagai arek Suroboyo, mempunyai asa seolah menjadi sesuatu yang tidak terpisahkan dalam setiap perjuangan yang akan dilakukan. Hal ini bukan semata-mata ada, melainkan warisan para pendahulu yang memberikan contoh kepada generasi penerus yang lahir di Kota Pahlawan.
tambaksari

Cinta dan Dedikasi Pada Persebaya

0
Adalah hal wajar jika Arek Suroboyo mencintai Persebaya Surabaya. Tapi akan menjadi luar biasa ketika warga luar daerah yang mencintai.

Persebaya Mencetak Pemain-Pemain Hebat, Bukan Membelinya

0
Green Force tidak pernah berhenti mencetak pemain berkualitas. Memang tidak semua dari mereka mendapat kesempatan membela timnas, namun karir mereka terus meroket tajam. Mungkin tidak semua masih membela Persebaya saat ini, namun di klub lain mereka juga bersinar. Dulu mereka hanya pemain biasa-biasa saja, namun bersama Persebaya mereka menjadi pemain luar biasa.

Persebaya dan Bonek Harus Memiliki Kesepakatan Bersama

0
Persebaya adalah nama besar. Satu klub sepak bola profesional di Indonesia dengan banyak prestasi dan penuh kontroversi. Saya tidak bisa menjelaskan bagaimana, mengapa, dan karena apa nama Persebaya menjadi besar?

Like Father Like Son, Kisahku Mengenal Persebaya Bersama Ayah

0
Pengalaman saya mendukung Persebaya dimulai saat saya masih kecil, tepatnya sejak kelas 2 Sekolah Dasar. Di awali dengan nribun bersama ayah dan teman-teman ayah. Itulah pertama kali saya diperkenalkan dengan dunia sepak bola oleh Ayah.

Sosok Benny Van Breukelen, Pelatih Kiper Persebaya

0
Musim 2020, Persebaya mendatangkan pelatih kiper baru menggantikan M. Hadi yang sebelumnya bersama tim Bajol Ijo sejak Liga 2 2017. Ia adalah Benny Van Breukelen. Benny lahir pada 1964 di Medan, Sumatera Utara.

Fetisme Komoditas dalam Sepak Bola

0
Ketenaran sepak bola ini, tidak lepas dari peran kapitalisme. Kapitalisme mengindustrialisasi sepak bola sedemikian rupa hingga dapat dinikmati oleh masyarakat dunia dengan mudah. Kapitalisme menciptakan sebuah fetisme komoditas dalam sepak bola yang mengubah konstruksi sosial pada sepak bola.

Persebaya dan Bonek Menuju Sejarah Baru

0
Kompetisi tahun 1996/1997, mungkin itulah puncaknya saya begitu menyukai Persebaya dengan The Dream Teamnya era manajer Walikota cak Narto dan pelatih saat itu Rusdi Bahalwan.

Menunggu COK The Series sebagai Sarana Silaturahmi Antar Suporter

0
Cangkrukan Online Kita (COK) adalah sebuah diskusi online yang dimotori oleh Bonek Writer Forum (BWF). Menggunakan aplikasi Zoom, acara tersebut sudah dilakukan sebanyak empat kali dan sejauh ini.

Persebaya Akan Baik Jika Sekelilingnya Baik

0
Sesuatu akan baik jika sekelilingnya juga baik. Sebuah kalimat klise yang akan terus digunakan oleh orang-orang untuk menjelaskan sesuatu dengan cara sederhana, mencakup banyak topik termasuk tim sepak bola seperti Persebaya Surabaya.

Terbaru