Laga Tanpa Penonton, Keputusan Tak Taat Aturan
Ketidakhadiran pendukung dalam laga memberi konsekuensi pada kemunculan anomali persepakbolaan nasional.
Mewujudkan Satu Stadion Satu Suara
Suporter adalah pemain ke-12 dalam pertandingan sepak bola. Berdiri tegak di belakang pagar tribun dan bersuara lantang untuk mendukung tim kebanggaan adalah salah satu peran pemain ke-12 dalam sebuah laga sepak bola.
Perjuangan Persebaya
Bicara tentang Surabaya adalah bicara tentang Persebaya, Bonek, dan kecintaan warga Surabaya terhadap Persebaya itu sendiri. Persebaya dengan warga Surabaya seakan tak bisa dipisahkan, selalu ada dalam segala pembicaraan di kantor, warung kopi, bahkan kampus.
Persebaya Butuh Suporter Cerdas, Kreatif, dan Dewasa
Untuk membuat Persebaya lebih baik, diperlukan suporter yang cerdas, kreatif, dan dewasa. Kita tahu bahwa Bonek sudah memiliki itu semua.
Merayakan Persebaya dengan Perpres No 96 Tahun 2019
Selamat ulang tahun Persebaya ke 96 tahun, tidak terasa hampir 100 tahun Persebayaku berdiri sebagai Tim Sepakbola Indonesia dan salah satu pendiri PSSI beserta 6 klub lain.
Dilan, Bonek, dan Persebaya
Rekor penonton 50.000 yang hadir di Gelora Bung Tomo menggambarkan bahwa Bonek layaknya Dilan dan Persebaya seperti Milea bagi Dilan.
Aksi Save Persebaya Bukti Kepedulian Suporter di Indonesia
Saat agenda pemutihan Persebaya gagal saat kongres PSSI, sejumlah suporter turun tangan memprotes belum diakuinya Persebaya sebagai anggota PSSI.
Seduluran Tanpa Batas (Nazar Seorang Bonek untuk Persis Solo)
Beberapa orang menganggap bahwa sepak bola adalah masalah hidup dan mati. Saya jamin ini lebih serius daripada itu
12 Gol ke Jala Persebaya Sore Itu, Sebuah Sejarah Berharga
Minggu, 21 Februari 1988 akan selalu menjadi hari yang bersejarah bagi Persebaya Surabaya sampai kapanpun. Pertandingan di Gelora 10 November, Tambaksari sore itu seharusnya sebuah “tragedi” bagi kubu Bajol Ijo. Namun kondisi anomali justru terjadi di stadion.
“Loss Gak Rewel”, Kalimat Pembangkit Semangat
Tulisan ini saya awali dengan menceritakan pengalaman saya melihat segerombolan Bonek pendukung Persebaya yang mau menyaksikan tim kesayangan mereka berlaga. Waktu itu saya melihat mereka berada di sebuah warung kopi tempat mereka berkumpul. Kemudian dua orang dari mereka bilang bahwa mereka belum punya persiapan uang. Salah satu dari mereka nyeletuk bilang loss gak rewel pokok budal. Seketika semangat mereka bangkit dan langsung berangkat dengan menumpang dari truk ke truk sampai ke stadion tanpa memikirkan bahaya yang bakal mereka hadapi.