Tidak Harus Menang, Yang Penting Juara
Menonton pertandingan Persebaya Surabaya versus Arema, sejatinya seperti menonton pertandingan Timnas Indonesia melawan Malaysia. Timnas Indonesia boleh kalah dengan tim manapun, asal tidak dengan Malaysia. Bahkan, Bung Karno pun juga lantang bersuara dengan Slogan "Ganyang Malaysia".
Mewujudkan Satu Stadion Satu Suara
Suporter adalah pemain ke-12 dalam pertandingan sepak bola. Berdiri tegak di belakang pagar tribun dan bersuara lantang untuk mendukung tim kebanggaan adalah salah satu peran pemain ke-12 dalam sebuah laga sepak bola.
Semua Bonek Masuk Stadion Bayar Tiket
Menarik bila melihat salah satu pentolan suporter tetangga sebelah yang mengatakan bahwa Bonek saat masuk stadion itu tidak bayar tiket. Saya kira apa yang dikatakannya hanyalah emosi sesaat karena selama saya meliput Persebaya di Liga 2, para dulur-dulur Bonek semua mempunyai tiket
Sinergi “Maling Gorengan” dan “Gembel” yang Berhasil Membuka Mata Banyak Pihak
Laga yang disebut-sebut akan menjadi lahan panen sanksi denda dari PSSI ini justru berjalan sangat menarik, ditambah dukungan sepanjang laga dari Bonek yang sangat atraktif.
Tunjukkan Pada Dunia Bahwa Persebaya dan Bonek Itu Ada dan Nyata
Kesetiaan, kesabaran, dan penantian panjang akan Persebaya bangkit dan berjaya selalu ada di hati Bonek.
Rachmat Irianto Sang Pembeda
Rachmat Irianto siapa bonek yang tidak kenal dengan pemain yang satu ini, segala atribut Persebaya ada di pemain yang satu ini, mulai dari jebolan klub Indonesia Muda salah satu klub anggota Persebaya yang banyak melahirkan pemain handal nasional
Persebaya Festival atau Persebaya Carnaval Untuk Jadi Event Tahunan, Mungkinkah?
Persebaya sudah memasuki usia ke 99 setelah pada 18 Juni 2025 kemarin merayakan hari jadinya yang ke 98. Tuwek uzur rek.
Hilangkan Rasa Rasis, Bonek Dituntut Lebih Kreatif
Bonek harus menghilangkan rasa rasis dan dituntut lebih kreatif.
Dituduh Provokator Lagi: Benar Kan, Jadi Bonek Itu Tidak Gampang!
Makin ke sini, makin paham kan, kenapa jadi Bonek itu tidak gampang. Lha, lihat saja. Kericuhan yang terjadi di Stadion Maguwoharjo Sleman, pada laga pembuka Liga 1 2019, Rabu (15/5). Siapa yang berulah, eh, Bonek masih juga dilempar getahnya. Padahal, secara fisik bonek tak ada di sana. Toh, masih saja, di lini masa, ada yang tega menuduh Bonek menjadi provokatornya.
Analisa Finansial Persebaya 2018, Bonek Beri Pemasukan Rp 32,5 Miliar
Persebaya mengikuti musim perdananya di Liga 1 2018. Saya membuat analisa berapa pemasukan finansial Persebaya musim ini. Tak hanya dari tiket pertandingan di Liga 1 namun juga Piala Presiden hingga Blessing Game. Ada empat sumber pemasukan Persebaya musim ini yakni tiket penonton, sponsor, subsidi + hak siar, dan merchandise.















