Iklan

Menyelesaikan Masalah-Masalah Menuju Klub Profesional

0
Tulisan ini sambungan dari tulisan berjudul “Persebaya Bisa Jadi Inspirasi Klub-Klub Lain untuk Jadi Profesional”. Tulisan juga merupakan bagian dari serial tulisan tentang Persebaya dan bagaimana mengelola sebuah klub agar menjadi profesional. Diawali dengan belajar bagaimana pengelolaan klub di Thailand hingga pencarian sumber pendapatan agar Persebaya tetap bisa hidup.

Refleksi Perjuangan Bonek Membela Persebaya

0
Bagi Bonek, tidak ada yang tak mungkin untuk diubah selama itu dibuat oleh manusia.

Hari Penghakiman Buat Persebaya

0
Hari ini Sabtu, 7 Januari 2017 dan Jam di kamar sudah menunjukan pukul 21.24 WITA saat kata pertama dalam artikel ini saya ketik dan...

Seduluran Tanpa Batas (Nazar Seorang Bonek untuk Persis Solo)

0
Beberapa orang menganggap bahwa sepak bola adalah masalah hidup dan mati. Saya jamin ini lebih serius daripada itu

Legenda Itu Bernama Karanggayam

0
Terletak di belakang tepat di salah satu stadion legendaris di Indonesia, Gelora 10 Nopember Surabaya, terdapat sebuah lapangan kecil. Lapangan ini hanya memiliki satu tribun penonton yang terletak di bagian barat dengan kursi tribun yang terbuat dari kayu dan hampir rapuh.

Terus Berlari Kejar Kemenangan, Rek!

0
Bisa raih poin di Samarinda, rek? Kami yakin dengan kemampuan kalian rek! Ayo terus berlari!

Ele91 Esok Pa91, Ayo Bangkit Juara La91

0
Bagi penikmat musik nasional tentu judul diatas tidaklah asing. Kesamaan judul dengan single milik Ebiet G. Ade yang galau dalam ratapannya, senafas dengan perjalanan tim kebanggaan arek suroboyo Persebaya Surabaya di kompetisi nasional Liga 1.

Persebaya, Tidak Ada Salahnya Belajar dari Kisah Liverpool

0
Kisah Liverpool ini cukup dongeng dan bisa menginspirasi banyak klub di seluruh dunia bahwa untuk jadi juara uang bukan segala. Tapi untuk juara klub juga butuh uang yang tidak sedikit.

92 Tahun Yang Sedang Tidak Baik-Baik Saja

0
Tanggal 18 Juni 1927, kita tahu tanggal tersebut adalah tanggal kelahiran sebuah kesebelasan legendaris asal Surabaya. Kesebelasan yang berakar dari SIVB. Walaupun beberapa tahun ke belakang ada perdebatan tentang asal kesebelasan ini. Ada penelitian yang menyebutkan bahwa kesebelasan ini berawal dari SVB. Tetapi yang diyakini mayoritas suporternya adalah SIVB yang lahir tanggal 18 Juni 1927. Ya, kesebelasan tersebut adalah Persebaya yang memiliki 2 gelar Liga hingga sekarang.

Kurang Setuju dengan Rencana Boikot Home Persebaya

0
Saya sebagai pribadi kurang setuju dengan langkah protes sebagian teman-teman Bonek yang memboikot pertandingan home Persebaya.

Terbaru