Setelah Pilu dan Malu, Lalu apa?
Persebaya di super derby Jatim harus takluk dengan memalukan setelah dihajar Arema FC 4-0. Inilah kekalahan terbesar kedua saat away setelah tahun lalu di awal Desember kalah dengan skor yang sama dari PSMS Medan. Tapi kekalahan kali ini terasa sangat menyesakkan karena diperoleh di pertandingan melawan sang rival abadi. Ditambah lagi performa Persebaya sepanjang kompetisi kali ini, memasuki pekan ke 14 belum menunjukkan tanda-tanda stabil dalam segi permainan dan juga hasil.
Mat Halil, Cinta, Kesetiaan, dan Pengabdian
Kecintaan Mat Halil terhadap klub Kota Pahlawan ini sudah tidak bisa ditanyakan lagi.
Takdir Terindah Tuhan Itu Bernama “Persebaya”
Banyak yang mencintai Persebaya dari berbagai kalangan dengan lika-liku cara yang mereka gunakan. Mulai dari menyaksikan pertandingan-pertandingan Persebaya dari siaran layar kaca atau radio, hingga terus hadir di setiap pertandingan.
Semangat Militansi Bonek Tak Dimiliki Kelompok Manapun
Tahukah anda bahwa para pahlawan di kota mereka yang memerdekakan negara ini dengan susah payah
SIM-CG, Antara Kerakusan dan Senjata Makan Tuan
Persebaya adalah ladang subur untuk mengeruk uang.
Corona Men-Zona Hitamkan Surabaya, Persebaya Kembali menghijaukannya
93 bukan angka kecil, bukan umur yang sedikit dan juga tidak sebentar melaju di angka itu. Tim bola era Perserikatan asal kota Pahlawan yang muncul, terlahir tepat 18 Juni 1927 yang berjulukan Persebaya. Kini di tahun 2020 kembali mengulang hari lahir, hari jadi tim berjulukan Green Force Bajol Ijo
Song For Pride, Lagu Kebanggaan yang Tak Boleh Hilang Taji
Saya mungkin satu-satunya orang yang gagal paham tentang esensi arti "Song for pride" dan lupa cara penghormatan pada ke-khusyukan-nya. Dan saya pula orang yang paling alay dan lebay ketika mengetahui lagu itu tak lagi bertaji dihadapan tamu seperti Semeton Bali united pada 7 Juli 2018 lalu.
Antara Distribusi Tiket dan Berkumpul untuk Maksimalkan Energi Positif Bonek
Dua laga terakhir di Solo, Sleman dan satu laga di Bantul yang akan kita hadiri juga masih menyisakan kebingungan beberapa dulur kita yang selama ini mbonek sendirian atau bersama komunitasnya untuk mendapatkan tiket.
Zona Degradasi Kian Dekat, Saatnya Ganti Ekspektasi
Kini di sisa 9 pertandingan, ekspektasi itu nampaknya sudah semakin terbentuk: Bukan menjadi juara, bukan pula berada di papan atas atau mapan di papan tengah, tapi bertahan di liga 1!
Dilukai Aremania, Bonek Balas dengan Kebaikan
Stadion Gelora Bung Tomo (GBT) Surabaya, Sabtu (23/9/2023), menjadi saksi bisu sejarah baru yang lahir dalam orbit sepak bola nasional.















